Home / Uncategorized

Selasa, 9 Mei 2023 - 16:06 WIB

Anggota Melaksanakan Perintah Pimpinan dalam menyambangi warganya, simak penjelasan Bhabinkamtibmas desa Bukit Rawi Bripka Hendriono kepada warganya.

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas desa Bukit Rawi Polsek Kahayan Tengah, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng Bripka Hendrik menyambangi Masyarakat Desa Binaan, Kecamatan Kahayan Tengah Kabupaten Pulang Pisau, Provinsi Kalimantan Tengah, selasa (09/05/2023) Pagi.

Sambang ini bertujuan untuk memberikan sosialisasi dan himbauan saber pungli kepada Masyarakat Desa Bukit Rawi.

Baca juga  Cegah terjadinya kejahatan jalanan dan premanisme Satsamapta laks Blue Light Patroll

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita,S.I.K., melalui Kapolsek Kahayan Tengah Akp Nurheriyanto Hidayat,S.H.,M.Si menyampaikan kegiatan itu bertujuan untuk memberikan sosialisasi saber pungli kepada masyarakat terkait himbauan pemberi dan penerima pungli sama-sama melanggar hukum.

Baca juga  Peduli Lingkungan Pjs Danramil 1612-02/Komodo Hadiri Gerakan Menanam Pohon

Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas Desa Bukit Rawi selalu mengajak dan menyampaikan kepada Masyarakat Desa agar bersama-sama mengawasi tentang Adanya Pungli di Desa “Apabila ditemukan adanya indikasi penyelewengan agar segera melaporkan ke Bhabinkamtibmas dan Kantor Polisi terdekat”, Tutup Hendriono.

Share :

Baca Juga

Artikel

Pangkostrad Bersama Pj. Bupati Bekasi Resmikan Pembangunan Yontaipur Kostrad

BERITA UTAMA

Kodim Brebes Gelar Pembinaan Jaring Teritorial

Artikel

Uangkap Berantas Kasus Pelaku Pembunuhan Di Sampang Nyoates: Ternyata Palkunya Janda Kembang

Uncategorized

Sampaikan Larangan Karhutla dan Patuhi Prokes Guna Cegah Covid19 Kepada Warga Kecamatan Maliku

Artikel

Pemerintah Kota Batu Keluarga Besar Dinas Perhubungan Seluruh Staf & Karyawan, Mengucapkan Selamat dan Sukses Dilaunchingnya Angkutan Pelajar Gratis.

Uncategorized

Terus wujudkan Kamtibmas yang kondusif personil Satbinmas Sambangi tokoh masyarakat

Uncategorized

Ciptakan Pilkada Damai Personel Kodim 1009/Tanah Laut Aktif Komsos Dengan Warga Desa Binaan

Artikel

PUBLIC EXPOSE TAHUN 2024 TUTUP TAHUN 2024, BANK KALBAR CATAT KINERJA MENGGEMBIRAKAN