Home / Uncategorized

Rabu, 25 Januari 2023 - 16:51 WIB

Anggota polsek sosialisasi Larangan adanya Pungutan Liar.

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Kahayan hilir, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng Aipda Suharto menyambangi Masyarakat, di Kecamatan Kahayan hilir Kabupaten Pulang Pisau, Provinsi Kalimantan Tengah, Rabu (25/01/2023) Pagi.

Sambang ini bertujuan untuk memberikan sosialisasi dan himbauan saber pungli kepada Masyarakat kec.kahayan hilir.

Baca juga  Polsek Maliku Melaksanakan Pengecekan Sarpras Karhutla

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono,S.I.K., melalui Kapolsek Kahayan Hilir Ipda Rodie Damhodie, S.H., M.M.menyampaikan kegiatan itu bertujuan untuk memberikan sosialisasi saber pungli kepada masyarakat terkait himbauan pemberi dan penerima pungli sama-sama melanggar hukum.

Baca juga  KasatReskrim Polres Bengkayang pimpin langsung penangkapan Pelaku Tindak Pidana Illegal Mining

Dalam kesempatan tersebut Personil Polsek Kahayan Hilir selalu mengajak dan menyampaikan kepada Masyarakat Desa agar bersama-sama mengawasi tentang Adanya Pungli “Apabila ditemukan adanya indikasi penyelewengan agar segera melaporkan ke Bhabinkamtibmas dan Kantor Polisi terdekat”, Tutup Suharto.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Siap Wujudkan Keamanan, Koramil 22/Ayah Siap Kawal Tahapan Pemilu 2024

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Laksanakan Himbauan di Desa Binaan

Artikel

Kejati Jatim Siap Dampingi PLN dalam Penyelesaian Masalah Hukum

Uncategorized

Cegah Kebakaran Hutan dan lahan, ini yang di lakukan Bhabinkamtibmas

Artikel

Kapolres Puncak Jaya Pimpin Upacara Bendera Dalam Rangka Hari Lahir Pancasila

Uncategorized

Sosialisasi Akun Medsos Resmi Polres Pulang Pisau di Wilkum Polsek Maliku

Uncategorized

Dengan Tembakan Salvo, Polresta Palangka Raya Lakukan Pemakaman Iptu Nur Rokhim

Artikel

Wadan Kormar Dampingi Irjen TNI Riksiapops Satgas Pamtas RI-PNG Mobile