Home / Uncategorized

Kamis, 15 Juni 2023 - 19:31 WIB

Anggota Satpolairud Sampaikan Sanksi Bagi Pelaku Pembakar Lahan

Polres Pulang Pisau Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan personel Satpolairud Polres Pulang Pisau , Polda Kalteng Briptu Roni abdullah memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat di bantaran Das Kahayan.

Anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan terkait pandemi Covid-19 yang saat ini masih mewabah agar kiranya Masyarakat tetap waspada dan selalu mentaati protokol kesehatan seperti yang sudah di anjurkan oleh pemerintah, Kamis ( 15 / 06 / 2023 ) Pagi.

Baca juga  Patroli Maja Physical Distancing di Wilkum Polsek Maliku

Kapolres Pulpis AKBP MADA RAMADITA S.I.K. Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H,.M.M menyampaikan kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang dengan fokus utama dari kegiatan ini untuk menumbuhkan kesadaran dari masyarakat supaya tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau nanti apapun alasannya.

Baca juga  Sebanyak 4 Perwira,10 Bintara, dan 78 Tamtama Dari Yonif Raider 641/Bru Mengikuti Tradisi Masuk satuan jajaran Brigif 19/Khatulistiwa.

“mari kita jaga lingkungan kita agar orang-orang yang kita sayangi tidak terkena dampaknya apalagi dengan situasi pandemi Covid-19 yang saat ini sedang kita alamai jangan sampai akibat dari kebakaran hutan dan lahan tersebut malah memperburuk keadaan kita sekarang,” Tutur Akp Jaka.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sat Samapta Polres Pulang Pisau gelar patroli di Pelindo III untuk Dukung program Food Estate

Uncategorized

Satuan Binmas Polres Pulpis Kembali Melaksanakan Sosialisasi Tentang Karhutla.

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Sosialisasi Waspada Terhadap pelaku tindak pidana perdagangan orang (TPPO).

Artikel

Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Laksanakan pengamanan Acara Gebyar SMP Tingkat Kabupaten

BERITA UTAMA

BEA CUKAI KALBAGBAR UNGKAP SEJUMLAH PENINDAKAN ROKOK DAN MINUMAN ALKOHOL ILEGAL DI PERBATASAN

Uncategorized

Kasihhati: Napak Tilas Ketua Presidium FPII Kunjungi Kedaton Kesultanan Tidore

Uncategorized

Mengantisipasi Karhutla Ini Yang Dilakukan Personil Polsek Maliku

Uncategorized

Polsek Maliku Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan