Home / Uncategorized

Senin, 10 April 2023 - 19:44 WIB

Anggota Satpolairud Sampaikan Sanksi Bagi Pelaku Pembakar Lahan

Polres Pulang Pisau Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan personel Satpolairud Polres Pulang Pisau , Polda Kalteng Briptu Roni Abdullah memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat di bantaran Das Kahayan.

Anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan terkait pandemi Covid-19 yang saat ini masih mewabah agar kiranya Masyarakat tetap waspada dan selalu mentaati protokol kesehatan seperti yang sudah di anjurkan oleh pemerintah, senin ( 10 / 4 / 2023 ) Pagi.

Baca juga  melalui spanduk Satbinmas Polres Pulpis gancar lakukan himbuan antisipasi karhutla

Kapolres Pulpis AKBP MADA RAMADITA S.I.K. Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H,.M.M menyampaikan kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang dengan fokus utama dari kegiatan ini untuk menumbuhkan kesadaran dari masyarakat supaya tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau nanti apapun alasannya.

Baca juga  Ny. Sui Luan Korban Jual Beli Pedang Samurai Rp 150 Trilyun, Datangi Polda Kalbar Bawa Bukti Baru Guna Menjerat Hukum Oknum Notaris CBP

“mari kita jaga lingkungan kita agar orang-orang yang kita sayangi tidak terkena dampaknya apalagi dengan situasi pandemi Covid-19 yang saat ini sedang kita alamai jangan sampai akibat dari kebakaran hutan dan lahan tersebut malah memperburuk keadaan kita sekarang,” Tutur Akp Jaka.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sembari Patroli, Aipda Priyo Sosialisasikan Pencegahan Karhutla

Uncategorized

Anggota Satpolairud Berikan Himbauan Kamtibmas Perairan

Uncategorized

Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

Uncategorized

Personel Siaga Karhutla Polsek Maliku Laksanakan Pengecekan Peta Sebaran Daerah Rawan Karhutla

Uncategorized

Berikan Rasa Aman Polsek Pandih Batu Patroli Malam ke Daerah Pemukiman Warga

Artikel

Satgas Yonif 611/Awang Long Melaksanakan Pengamanan dan Pengawalan Bus Pengantar Masyarakat

Artikel

Danyonmarhanlan VII Kupang Hadiri Pelantikan Pejabat Walikota Kupang oleh Pejabat Gubernur NTT

Uncategorized

Pembekalan Hukum Pada Linmas, Tata Cara Identifikasi Terjadinya Peredaran Rokok Ilegal