Home / Uncategorized

Sabtu, 25 Maret 2023 - 16:45 WIB

Antisipasi Balap Liar, Personil Satlantas Polres Pulang Pisau Tingkatkan Patroli Subuh Hari

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Guna mengantisipasi aksi balap liar dan mencegah potensi laka lantas pada malam hari Bulan Suci Ramadhan, Personel Satlantas Polres Pulang Pisau melaksanakan patroli, Sabtu (25/3/2023)

Personel Satlantas Polres Pulang Pisau terus melakukan penyisiran di sepanjang lokasi yang mungkin akan di jadikan arena balap liar.

Baca juga  Ciptakan Kamtibmas Kondusif Jelang Pilkada 2024, Polres Sampang Gelar Patroli Skala Besar

“Patroli ini untuk mencegah dan mempersempit ruang gerak kemungkinan adanya balapan liar ataupun adanya potensi laka lantas. Karena subuh hari seringkali ditemukan pemuda bermotor menggunakan Knalpot blong di jalan raya”, tutur Personel Polantas.

Secara terpisah Kasatlantas AKP Hermanto menuturkan bahwa personil Kami terus melaksanakan patroli dialogis menyampaikan kepada para remaja yang sedang berkumpul di jalanan agar tidak melakukan aksi balapan liar, sebab dapat mengakibatkan kecelakaan, baik pada pengendara itu sendiri maupun pengguna jalan lainnya, selain itu suara bising yang ditimbulkan juga mengganggu masyarakat sekitar yang sedang beristirahat”, pungkasnya

Share :

Baca Juga

Artikel

Haul Akbar Habib Sholeh di Tanggul Aman Dan Lancar, Kapolres Jember: Peran Petugas Pengamanan dan Masyarakat

Uncategorized

Antisipasi gangguan kamtibmas saat Taraweh, Sat Samapta laks penjagaan di Masjid

Uncategorized

Personil Polsek Banama Tingang Cek Kesiapan Sumber Air Di Wilayah Kecamatan Banama Tingang Antisifasi Terjadinya Karhutla

Uncategorized

Bhabinkamtibmas laksanakan Himbauan di Desa Binaan

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Banama Tingang laksanakan Sosialisasikan Kartu Dumas Presisi ke Warga

Uncategorized

Demi Kenyamanan Saat Beribadah Personil Satlantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Gatur Lalin di Lokasi Gereja

Uncategorized

Giat Pencegahan terjadinya Pemalakan atau Premanisme, Satsamapta laks Blue Light Patroll

Artikel

ALUTSISTA KORPS MARINIR IKUTI GLADI BERSIH PERTAMA HUT KE 79 TNI DI MONAS