Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / PENDIDIKAN / TNI-POLRI / Uncategorized

Selasa, 17 Januari 2023 - 01:45 WIB

Antisipasi Bali, Satsamapta Polresta Palangka Raya Bubarkan Kumpulan Remaja

Polresta Palangka Raya – Aparat kepolisian dari Polresta Palangka Raya dan jajarannya kini berupaya keras dalam mengantisipasi aksi balapan liar (Bali) dan kenakalan remaja.

Berlokasi di area Bandara Tjilik atau seputara Jalan Adonis Samad, Aipda Saliyo Purnomo dan Briptu Berkat Widodo terlihat mendatangi para remaja yang sedang berkumpul.

“Jadi setelah ditanyakan, para remaja ini mengaku pemuda yang tersebar di wilayah di Kota Palangka Raya,” kata Kasatsamapta AKP Gatoot Sisworo mewakili Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H., saat dikonfirmaasi, Senin (16/1/2023) pagi.

Baca juga  Warga Satu Kecamatan Padang Desa Bodang Mengeluh Dana Desa Telah di Kuasai Oleh Kepala Desa

“Setelah diberikan arahan dan pendekatan secara humanis, kami kemudian memerintahkan mereka untuk segera membubarkan diri dan pulang ke rumah masing-masing,” terangnya.

Baca juga  Latih Mental, Puluhan Anak dari Sforsando Beradu Bakat Menyanyi di Depan Publik

Diharapkannya, melalui pendekatan yang telah dilakukan, para pelajar jadi lebih mengetahui jika semua bentuk kenakalan remaja selain merugikan diri sendiri juga bisa membahayakan orang lain.

“Semoga penggelaran para personel ke lapangan bisa memberikan dampak positif bagi semua kalangan masyarakat, khususnya dalam mengantisipasi Bali” pungkasnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

POLRES SUMENEP MEMBERANGKATKAN DUA UNIT BUS BALIK MUDIK GRATIS

BERITA UTAMA

Piket Sipropam dan SPKT Cek Keamanan Ruangan Tahanan

Uncategorized

Di Pahandut Seberang, Satresnarkoba Polresta Palangka Raya Tangkap RP dengan 10 Gram Sabu

Uncategorized

Antisipasi Karhutla sejak dini, Sat Samapta Polres Pulpis Gelar Patroli Maja

Uncategorized

Personil satbinmas Sambang dan Dialogis Dengan Pedagang Alat nelayan dan peternakan dipasar patanak

Artikel

Keren!! Pemalang Single Fighter Pulang Bawa 13 Emas di Kejuaraan Pencak Silat Dandim Pemalang

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Sambangi Warga Binaan, Sampaikan Pesan Kamtibmas Polres pulang pisau – Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Untuk menjaga situasi kamtibmas yang kondusif Bhabinkamtibmas menyambangi warga masyarakat di wilayah Kecamatan Pandih Batu kabupaten pulang pisau Provinsi Kalimantan Tengah, Selasa,(02/05/2023) Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita.,S.I.K melalui Kapolsek Pandih Batu Iptu Husni setiawan Mengatakan, Kegiatan sambang ke desa adalah salah satu tugas yang rutin dilaksanakan oleh bhabinkamtibmas guna menjalin tali silaturahmi antara anggota bhabinkamtibmas dengan warga binaan. Selain itu juga untuk menyerap informasi yang berkembang di masyarakat serta menyampaikan pesan-pesan kamtibmas untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman. Selain itu terkait cuaca yang tak menentu dan sering turun hujan Bhabinkamtibmas menghimbau kepada masyarakat untuk menjaga kesehatan dan keselamatan pribadi, hindari tempat yang rawan terjadinya bencana terimakasih kepada masyarakat sudah bekerjasama membantu pihak kepolisian untuk menjaga kamtibmas

Artikel

Sambang dan Sosialisasi Kepada Masyarakat Menyampaikan Tentang Kamtibmas Di Lakukan Oleh Personel Polsek Maliku