Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Kamis, 12 Januari 2023 - 17:38 WIB

Antisipasi Karhutla, Satbinmas Polres Pulpis himbau dan sosialisasi karhutla

Pulang pisau.. Polres Pulpis Sat Binmas, melaksanakan sambang himbauan dan sosialisasi karhutla dan kamtibmas pada hari Kamis( 12/01/2023).

Satbinmas menyasar wilayah yang memiliki kebun ataupun lahan yang dan rentan terjadinya kebakaran hutan ataupun lahan (karhutla).

Maka dari itu untuk menanggulangi ataupun meminimalisir kebakaran hutan dan lahan, Satbinmas kasatbinmas Iptu Ujang Kustarman memberikan himbauan kepada masyarakat mengenai larangan melakukan pembakaran hutan/lahan,

Baca juga  Giat Rutin Yang ditingkatkan Polsek Sebangau Kuala

Himbauan ini bertujuan untuk kepada seluruh masyarakat agar tidak melakukan pembakaran hutan/lahan guna mencegah serta meminimalisir adanya kebakaran hutan ataupun lahan yang terjadi di Wilayah Kita Kahayan hilir kab.pulpis

Saya berharap dengan himbauan ini masalah kebakaran hutan dan lahan tidak akan terjadi di wilayah kab.Pulpis dan masyarakat akan lebih paham apabila melakukan perbuatan membakar hutan/lahan akan mendapatkan sanksi sesuai dengan Undang – Undang yang berlaku. Mari kita jaga lingkungan kita dan lakukan kegiatan yang tidak menimbulkan kebakaran hutan dan lahan,” ucap Kasat Binmas.

Share :

Baca Juga

Artikel

Haul Akbar Habib Sholeh di Tanggul Aman Dan Lancar, Kapolres Jember: Peran Petugas Pengamanan dan Masyarakat

Artikel

Melalui Kegiatan Sambang, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Wujudkan Kamtibmas yang Aman

Artikel

Nakal Dugaan Pickup L300 Ngangsu BBM Subsidi Berkapasitas 47Liter Tapi Isi BBM Jenis Solar Subsidi Lebih 50Liter Lebih

Uncategorized

Serah Terima Piket kembali Dilakukan Kanit I SPKT Polresta Palangka Raya

Artikel

Pimpin Apel Pagi, Dandim Sintang Harapkan Anggota Peka Situasi dan Cuaca

Uncategorized

Polsek Maliku Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

BERITA UTAMA

DANYONIF 7 MARINIR BERIKAN JAM KOMANDAN KEPADA PRAJURIT ANGGARAKSA

Uncategorized

Patroli Terpadu di Daerah Rawan Karhutla Wilkum Polsek Maliku.