Home / Uncategorized

Senin, 20 November 2023 - 14:23 WIB

Antisipasi terjadinya Begal Satsamapta laks Patroli Perintis Presisi

Antisipasi terjadinya Begal Satsamapta laks Patroli Perintis Presisi,
Foto,

Antisipasi terjadinya Begal Satsamapta laks Patroli Perintis Presisi, Foto,

 

Polres Pulang Pisau,
Dalam menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif dan antisipasi terjadinya kejahatan jalanan seperti Begal dan Pemalakan di jalan jalan sepi dalam wilkum Polres Pulang Pisau, personel Sat Samapta dan personel gabungan Polres Pulang Pisau Polda Kalteng, dengan menggelar Patroli Perintis Presisi pada Minggu (19/11/2023) malam.

Baca juga  Monitoring Malam Natal, Pj. Walkot dan Forkopimda Pastikan Perayaan Natal Lancar dan Kondusif

Kegiatan tersebut dalam rangka harkamtibmas khususunya kejahatan jalanan seperti Begal dan Pemalakan atau Premanisme serta tindak kriminilitas lainnya

Kegiatan tersebut menyasar di jalan jalan sepi yang dianggap rawan terjadinya tindak pidana tersebut, Personil Sat Samapta dan personel gabungan Polres Pulang Pisau laksanakan pemantauan dan Blue Light Patroli Mobile;

Baca juga  Patroli gabungan Polsek Sebangau Kuala dan MPA Sebangau Kuala Siaga karhutla Kec. Sebangau Kuala

“Tujuan kegiatan patroli guna menekan angka kriminalitas” ucap Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kasat Samapta, Iptu Dedy Darmawan Soedjono, S.H.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sambangi desa anggota polsek sebangau Kuala Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Warganya

Uncategorized

Giat Personil Piket Pos Polisi di Pelabuhan Rambang Polsek Pahandut Polresta Palangka Raya

Artikel

Ciptakan Kamtibmas Kondusif, Polsek Maliku Tingkatkan Kegiatan Patroli di Wilkumnya

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Tingkatkan Patroli Dialogis, Berikan Himbauan Kamtibmas

Uncategorized

Pengecekan Sekat Kanal di Wilkum Polsek Maliku

Uncategorized

Polisi Desa memberikan Himbauan untuk menggunakan produk Usaha mikro,kecil & menengah (UMKM).

Artikel

Ramai Dukungan Paguyuban Pedagang di Kendal kepada Kapolda Jateng untuk Menjadi Gubernur

Artikel

Pencegahan aksi premanisme Satsamapta rutin laks Patroli Dialogis di Fasilitas Public