Home / Uncategorized

Rabu, 14 Agustus 2024 - 19:12 WIB

Antisipasi Terjadinya Tindak Pidana Polsek Maliku Patroli Malam

 

Polres Pulang Pisau – Dalam menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif dan antisipasi terjadinya kejahatan jalanan, personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau Polda Kalteng, menggelar Patroli malam, Selasa (13/08/2024) malam.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Jajaran Polresta Palangka Raya Ikuti Latkatpuan dari Baharkam Polri

Kegiatan tersebut dalam rangka harkamtibmas pencegahan tindak kriminalitas.

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan tujuan kegiatan patroli malam guna menekan angka kriminalitas.

Baca juga  Personil Satbinmas polres Pulpis Sambangi tokoh masyarakat untuk wujudkan Kamtibmas yang kondusif

“Kegiatan tersebut menyasar di jalan jalan sepi yang dianggap rawan terjadinya tindak pidana tersebut, serta obvit yang ada di kecamatan Maliku,” ujar Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Bhabinkamtibmas desa sanggang menjalin silahturahmi dengan sambang ke warga

Artikel

Pastikan Kamtibmas kondusif, Polsek Selemadeg barat optimalkan Patroli malam hari

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Desa Pangkoh Hilir Sampaikan Sosialisasi Bahaya Kebakaran Hutan dan Lahan

Artikel

Kepala Rutan Cipinang Strategi Pengamanan Terbaik Adalah Memberikan Pelayanan Yang Sebaik-Baiknya

Uncategorized

Patroli Terpadu Cegah Potensi Karhutla diwilkum Polsek Maliku

Artikel

Melalui Kegiatan Sambang, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Wujudkan Kamtibmas yang Aman

Uncategorized

Anggota Koramil 1612-03/Reok Ikuti Jalan Sehat dan Aksi Bersih

Artikel

H. Hendri Rivai Tegaskan Tak Pernah Mencabut Pengaduan ke Propam Polda Kalbar