Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Selasa, 21 Januari 2025 - 21:31 WIB

Asah Naluri Tempur, Prajurit Yonif 3 Marinir Laksanakan Latihan Menembak Senapan

Asah Naluri Tempur, Prajurit Yonif 3 Marinir Laksanakan Latihan Menembak Senapan

Asah Naluri Tempur, Prajurit Yonif 3 Marinir Laksanakan Latihan Menembak Senapan

 

Dispen Kormar, TNI Angkatan Laut (Sidoarjo. Dalam rangka mengasah Nalurit Tempur,

Prajurit Batalyon Infanteri 3 marinir melaksanakan latihan menembak Senapan laras panjang di Lapangan Tembak Praka Marinir Handoyo, Brigif 2 Marinir, Gedangan, Sidoarjo, Jawa Timur. Selasa (21/01/2025).

Kegiatan latihan menembak tersebut diawali dengan melaksanakan Apel pagi pengecekan personel dilanjutkan pengarahan prosedur latihan oleh pelatih menembak Sertu Marinir Susilo,

Baca juga  Operasi PETI Polsek Singingi, Tidak Ada Alat Berat yang Ditemukan Namun 2 Rakit PETI Yang Tidak Beroperasi Langsung Ditertibkan

materi latihan menembak kali ini diawali dengan Zeroing senjata dan dilanjutkan menembak sikap tiarap dengan jarak 100 meter.

Komandan Batalyon Infanteri 3 Marinir Mayor Marinir Iskandar Muda menyampaikan bahwa kegiatan tersebut merupakan program Latihan Perorangan Dasar (LPD) Triwulan I Tahun Anggaran 2025,

Baca juga  Matangkan Persiapan TMMD Ke-119 Dandim Letkol Inf Kadirman Gultom S.I.P Tinjau Lokasi

yang bertujuan untuk mengasah kemampuan serta ketrampilan menembak prajurit Yonif 3 Marinir dan jajaran dalam menggunakan senjata laras panjang atau senapan,

sehingga kedepan mampu menjadi Prajurit yang Profesional dan siap untuk melaksanakan Penugasan.bib

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Maliku Himbau Bijak Bermedia Sosial Kepada Warga Masyarakat.

BERITA UTAMA

Bersandiwara dalam Kasus Korupsi BTS, Kejaksaan Agung: Kan Semua Sedang Berjalan

BERITA UTAMA

Pastikan Situasi Aman Terkendali Dalam Kunjungan Kerja RI 3 Dan RI 4

Uncategorized

Ciptakan Pilkada Damai Personel Kodim 1009/Tanah Laut Aktif Komsos Dengan Warga Desa Binaan

BERITA UTAMA

Babinsa Kandangan Ikuti Kerja Bakti Bersihkan Lapangan Sepak Bola

Artikel

Operator Bongkar Fakta: Perusakan Lahan Masyarakat oleh PT SMS Atas Perintah Pimpinan

Uncategorized

Polsek Maliku Laksanakan Patroli Bersama dengan Personel Babinsa Maliku, Cipkon Kamtibmas Kondusif.

Artikel

PEKAN STANDARISASI BINTARA DAN TAMTAMA REMAJA TAHUN 2024 YONIF 8 MAR RESMI DIBUKA