Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Minggu, 28 Mei 2023 - 15:22 WIB

Atlet Panahan Batalyon Kapa 2 Marinir Juara 2 Lomba Panahan Forda 1 Jawa Timur

TNI AL, Dispen Kormar (Malang). Atlet Panahan Batalyon Kapa 2 Marinir Koptu Mar Norman Dwi Irawan berhasil keluar sebagai Runer Up pada ajang perlombaan Panahan Forda Jatim tahun 2023, yang di selenggarakan di Stadion Gajayana, Malang. Sabtu (27/05/2023).

Baca juga  Jajaran Kodim 0830/Surabaya Utara Ikuti Apel Gelar Kesiapan Pengamanan Pemilu tahun 2024 TNI AD TA. 2023 Secara Virtual

Ajang perlombaan panahan Forda Jatim tahun 2023 diikuti oleh pemanah-pemanah handal diseluruh Indonesia. Bertanding dengan sengit Koptu Mar Norman Dwi Irawan berhasil merebut juara 2 dalam kategori Individu Putra Jarak 30 Meter.

Komandan Batalyon Kapa 2 Marinir Mayor Marinir Imam Wahyudi, M.Tr.Opsla., menyampaikan, tingkatkan terus kemampuan yang dimiliki prajurit dengan latihan yang lebih giat dan keras, karena tanpa latihan dan kerja keras serta kegigihan untuk tidak mau kalah di dalam suatu pertandingan tentunya mustahil untuk menjadi juara.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Peduli Kepada ODGJ, Babinsa Koramil 1612/01Ruteng Beri Pendampingan Bantuan Obat Untuk ODGJ di Desa Binaan

BERITA UTAMA

PMT Kembali Bagi Ratusan Bungkus Takjil

Artikel

Dirsamapta Polda Jateng Sidak Kesiapan Power on Hand Polres Tegal

BERITA UTAMA

Antisipasi Karhutla sejak dini, Sat Samapta Polres Pulpis Gelar Patroli Maja

Artikel

Satpol PP Angkat Bicara Soal Maraknya PKL di Pasar Baru Gresik

Artikel

Sat Binmas Polres Pulang Pisau Sosialisasi Saber Pungli kepada Masyarakat di Kecamatan Kahayan Hilir

BERITA UTAMA

Puslitbang Lakukan Evaluasi Mutu Sarana Dan Prasarana Polri Untuk Pengamanan Objek Vital Dalam Rangka Pemilu 2024 Di Polda Kalbar Beserta Polres Dan Jajaran

Artikel

Babinsa Koramil 1612-08/Macang Pacar Melaksanakan Silaturrahmi dengan Warga Desa Benteng Ndope