Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Selasa, 3 Januari 2023 - 13:44 WIB

Awali Tahun Baru 2023, Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Jalin Silahturahmi Dengan Pemuda Pemudi di Wilayah Binaan

KODIM 0709/ KEBUMEN — Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Serka Sukardi dan Serda Badri bersama Bhabinkamtibmas Polsek Kuwarasan Bripka Teguh Supri menghadiri acara silaturahmi pemuda pemudi dukuh Emprak desa Wonoyoso Kecamatan Kuwarasan Kabupaten Kebumen Jawa Tengah, Minggu (01/01/2023)

Acara yang digelar oleh Karang Taruna desa Wonoyoso dengan mengusung tema “Siji Wadah Ojo Sampai Pecah” ini diawali dengan pembukaan, sambutan sambutan dan doa awal tahun oleh Kyai Abdullah Aspari yang dilanjutkan dengan acara ramah tamah dan hiburan organ tunggal.

Baca juga  PEMERIKSAAN KESIAPAN OPERASI SATGASMAR PAM PUTER XVII WILAYAH BARAT

Dalam kegiatan silaturahmi pemuda pemudi dalam rangka menyambut tahun baru 2023 ini merupakan salah satu Komunikasi Sosial (Komsos) Kreatif Babinsa. Sehingga dapat mempererat hubungan tali silaturahmi dan mewujudkan sinergitas TNI-Polri dengan seluruh komponen masyarakat.

Dalam sambutannya Serda Badri selaku Babinsa di wilayah desa Wonoyoso menyampaikan pesan kepada para pemuda pemudi diwilayah binaannya, “Melalui kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kekeluargaan dan kekompakan khususnya para pemuda pemudi di desa Wonoyoso sesuai tema yang diangkat yaitu “Siji Wadah Ojo Sampai Pecah”, ujarnya

Baca juga  Bhabinkamtibmas Sambangi Warganya Sosialisasikan Layanan Call Center 110

Acara yang berlangsung cukup meriah ini dihadiri oleh Kades Wonoyoso yang diwakili oleh Kadus setempat Bpk Samiran, Ketua Karang Taruna beserta pengurus dan anggota, tokoh agama, tokoh masyarakat dan segenap Panitia. (SSY’95ARM/Pendim)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Gunakan Media Spanduk Berikan Edukasi Larangan Karhutla

Artikel

Danramil 09/Kutowinangun Ikuti Upacara Peringatan HUT RI 79.

Uncategorized

Bhabinkamtibmas sosialisasikan Pembuatan Surat keterangan kepolisian (SKCK)

Uncategorized

Polsek Maliku Konsisten Laksanakan Kryd di Wilayah Hukumnya

BERITA UTAMA

Ciptakan Rasa Aman Personel Polsek Kahayan kuala laksanakan Patroli Dialogis Pada Malam Hari

BERITA UTAMA

Turut Berdukacita, Babinsa Melayat Atas Meninggalnya Kasi Pemerintahan Desa Kuwaru

Artikel

Dinilai Berprestasi Kapolda Jatim Beri Penghargaan Tim Satgas Pangan

Artikel

Gugah Kesadaran Tertib Lalu Lintas, Satlantas Polres Pulang Pisau Terapkan Penling