Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Selasa, 13 Februari 2024 - 20:26 WIB

Ayo Jaga Kamtibmas Selama Pemilu Gunakan Media Himbauan

Ayo Jaga Kamtibmas Selama Pemilu Gunakan Media Himbauan

Ayo Jaga Kamtibmas Selama Pemilu Gunakan Media Himbauan

 

Pulang Pisau – Untuk membangun kesadaran serta partisipasi warga terhadap Kamtibmas serta pendisiplinan terkait protokoler kesehatan Covid-19, Anggota Kepolisian dari Satuan Polisi Perairan (Satpolair) Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melakukan sambang kepada warga pesisir, Selasa (13/2/2024) pagi.

Baca juga  TNI Antisipasi Perkembangan Ancaman Terorisme Global di Asia Tenggara

Kegiatan sambang ini dilakukan oleh personel Satpolair Polres Pulang Pisau bertempat diwilayah pesisir Lingkungan kelurahan Pulang Pisau kecamatan Kahayan Hilir.

Kepada awak media, Kapolres Pulang Pisau AKBP. Mada Ramadita , S.I.K melalui Kasatpolairud AKP. Jaka Waluya, S.H mengatakan, tujuan kegiatan tersebut untuk mengajak dan mengedukasi warga masyarakat agar lebih waspada dengan situasi keamanan lingkungan serta untuk meningkatkan kedisiplinan terkait penerapan protokol kesehatan.

Baca juga  Pastikan Lancar Anggota Koramil 08/Paloh Pantau Penyeberangan Yang Menggunakan Kapal Feri Melewati Sungai Sumpit

“Untuk mengajak dan mengedukasi warga menjaga kamtibmas serta mendisiplinkan diri untuk menerapkan protokol kesehatan,” jelas Jaka.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

FENOMENA TILANG POLISI MAU DI PERAS OKNUM WARTAWAN, GAK DI KASIH UANG MUNCUL TULISAN

BERITA UTAMA

Personel Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng melaksanakan pengaturan lalu lintas

Artikel

Yayasan, Kemala Bhayangkari Gelar Baksos Perbaikan Irigasi Jalan di Yogyakarta

BERITA UTAMA

Jaga Kebugaran Tubuh, Prajurit Yonif 3 Marinir Laksanakan Senam Kesegaran Jasmani 88

BERITA UTAMA

Dandim 0709/Kebumen hadiri Friendly Match Pemda Kebumen vs Pemda Serdang Pedagai.

Artikel

Aiptu Sudarto Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng Sasar ABK Kapal

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 13/Buluspesantren Melaksanakan Kegiatan Pendampingan Posyandu di wilayah Binaannya

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Lakukan Penling, Upaya Kamseltibcarlantas