Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM

Sabtu, 30 Desember 2023 - 19:46 WIB

Ayo Ubah Pola Bertani, Stop Buka Lahan Dengan Membakar !

Ayo Ubah Pola Bertani, Stop Buka Lahan Dengan Membakar !

Ayo Ubah Pola Bertani, Stop Buka Lahan Dengan Membakar !

Polres Pulang Pisau Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan personel Satpolairud Polres Pulang Pisau , Polda Kalteng Bripka Rasito memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat di bantaran Das Kahayan.

Anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan selalu mentaati protokol kesehatan seperti yang sudah di anjurkan oleh pemerintah, Sabtu ( 30/12/2023 ) pagi.

Baca juga  Lagi dan lagi Personel Satlantas Polres Pulamg Pisau sampaikan Teguran Simpatik Kepada pengguna sepeda motor Yang Tidak Menggunakan Helm

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita, S.I.K., Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H menyampaikan kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang dengan fokus utama dari kegiatan ini untuk menumbuhkan kesadaran dari masyarakat supaya tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau nanti apapun alasannya.

Baca juga  DJP INGATKAN MASYARAKAT SOAL PENIPUAN PAJAK

“mari kita jaga lingkungan kita agar orang-orang yang kita sayangi tidak terkena dampaknya jangan sampai akibat dari kebakaran hutan dan lahan tersebut malah memperburuk keadaan kita sekarang,” Tutur Akp Jaka.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

2 Peleton Polres Tegal mengamankan Aksi Damai Forum Masyarakat Harjosari Kidul

Artikel

Aksi Demo Pupuk Bersubsidi di Kantor DPRD Kabupaten Sampang Sempat Ricuh

Artikel

Safari Ramadhan dan Buka Puasa Danrem 031/WB Bersama Prajurit di Yonif 132/BS

Artikel

Fungsi Humas, pada Polri

Artikel

Unit Regident Satpas SIM Colombo Surabaya, Gaungkan Pelayanan Prima Serta Humanis dan transparansi

Artikel

Polresta Palangka Raya Pantau dan Pam Aktivitas Penerbangan Bandara Tjilik Riwut

Artikel

Sejumlah 15 Orang, Diambil Sumpah Jabatannya Menjadi Anggota PPK

BERITA UTAMA

Forkopimda Jatim dan Peserta Pemilu Gelar Deklarasi Pemilu Damai