Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / NEWS / Tag / TargetNews.id

Sabtu, 5 Agustus 2023 - 11:02 WIB

Babinsa Benjeng Sambangi Petani Binaan, Saat Jemur Panen Jagung Susulan

TargetNews.id
Babinsa Benjeng Sambangi Petani Binaan, Saat Jemur Panen Jagung Susulan(Foto)

TargetNews.id Babinsa Benjeng Sambangi Petani Binaan, Saat Jemur Panen Jagung Susulan(Foto)

Gresik, http://TargetNews.id – Babinsa Serda Aris aktif monitoring wilayah binaannya. Siang ini ia mampir ke rumah Bu Sriyatun yang tampak sedang menjemur jagung hasil panen susulan di kebunnya yang berada di Desa Jatirembe, Kec. Benjeng, Kab. Gresik. Jumat (4/08/2023).

Dalam kesempatan menjalin komsos tersebut, Serda Aris memberikan semangat kepada Bu Sriyatun yang tengah lanjut usia dalam menekuni aktifitasnya dalam bertanam jagung.

Baca juga  Kazidam XIV/Hasanuddin beserta Keluarga Besar Zidam XIV/Hasanuddin Mengucapkan DIRGAHAYU TOPOGRAFI TNI AD KE- 77

“Yang terpenting sehat dan masih mampu untuk kegiatan bertanam jagung sudah bagus,” ucap Serda Aris Babinsa Koramil 0817/10 Benjeng.

Di usianya yang terbilang hampir lewat usia produktif tersebut, Bu Sriyatun masih aktif dalam berkebun. Beliau mengaku dalam menanam jagung dan memanen hasilnya dibantu oleh keluarga.

“Panen jagung yang ini merupakan panen susulan, yakni hasil dari tanam susulan setelah awal menanam jagung waktu itu,” terang Bu Sriyatun.

TargetNews.id
Babinsa Benjeng Sambangi Petani Binaan, Saat Jemur Panen Jagung Susulan(Foto)

Disinilah terlihat bentuk kepedulian Babinsa dalam memberikan motivasi kepada para petani di wilayah binaan. Sembari monitoring situasi dan kondisi terkini di wilayahnya, Babinsa selalu berusaha untuk menjadi penyemangat dan memberi solusi atas setiap keluh kesah yang dialami oleh warga binaan. (Pen08170/ Anil).

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Nikah Gratis di Mal Pelayanan Publik Satya Dahayu

BERITA UTAMA

Kapolresta Palangka Raya Hadiri Acara Kenal Pamit Wakapolda Kalteng

Artikel

Momen Kapolri Pimpin Kenaikan Pangkat 16 Pati Polri

Artikel

Rutin Sambangi Petani, Bhabinkamtibmas Food Estate Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada warga binaan

Artikel

Satgas Yonarhanud 8/MBC Berhasil Gagalkan Upaya Penyelundupan Sabu Seberat Dua Kilogram

Artikel

Tekan Angka Kecelakaan, Sat Lantas Tingkatkan Patroli Daerah Rawan Laka

BERITA UTAMA

Tanamkan Disiplin Sejak Dini, Anggota Kodim 0802/Ponorogo Latih Baris Berbaris Santriwati Pondok Walisongo

BERITA UTAMA

Satlantas Polrestabes Surabaya Temukan 15 Orang Pengemudi Dalam Keadaan Terpengaruh Alkohol