Home / Uncategorized

Selasa, 5 September 2023 - 18:17 WIB

Babinsa Koramil 06/Sruweng Hadiri Musdes Penetapan RKP Desa Tahun 2024 Desa Sruweng

 

KODIM 0709/KEBUMEN – Serma Pujianto Babinsa Desa Sruweng Koramil 06/Sruweng Kodim 0709/Kebumen Mewakili Danramil menghadiri Musdes Penetapan RKPdes Tahun 2024 di Balai Desa Sruweng Kecamatan Sruweng Kabupaten Kebumen. Selasa (05/09/2023)

Turut Hadir dalam Kegiatan tersebut diantaranya Camat Sruweng diwakili Kasi Kesos Kecamatan Bpk Irsono,ST, Danrail Srw diwakili Srm Pujianto,Kapolsek Sruweng diwakili Aiptu Ediyanto, Ka pertanian diwakili ibu Umi hasanah, Ka Puskesmas Sruweng Ibu Irawati, Kepala desa Suweng Bpk Nur Wahyudi SHI Beserta staf, Ketua BPD desa Sruweng Bpk Raharjo, LPMD Sruweng. Tomas, Toda dan Toga Desa Sruweng, Ketua RW dan RT Desa Sruweng , Karang Taruna desa Sruweng, PKK Desa Sruweng

Baca juga  Libur Akhir Pekan, Sat Samapta Polresta Sambangi Obyek Wisata Kum-kum

Di sela- sela kegiatannya, Serma Pujianto Babinsa Desa Sruweng menyampaikan bahwa Musrenbangdes merupakan wadah agenda tahunan dalam rangka menyiapkan rencana prioritas pembangunan di desa.

Baca juga  Binsat Pasmar 3, Prajurit Pasmar 3 Adu Kemampuan Menembak

“Musrenbang desa merupakan perencanaan program yang dilaksanakan oleh pemerintah desa, bekerjasama dengan warga dan para pemangku kepentingan lainnya. Sebagai Aparat Komando Kewilayahan, selalu siap membantu dan mendukung program pembangunan yang telah direncanakan dan disepakati dalam musyawarah,” ungkap Serma Pujianto

Share :

Baca Juga

Artikel

Buka Kejuaraan Voli Kapolres Mojokerto Kota Kapolres Cup, Menang Kalah Itu Biasa Tetap Junjung Tinggi Sportivitas

Artikel

ADMINISTRATUR PERHUTANI BONDOWOSO, KIRIM LMDH WANA AGUNG SEJAHTERA KE FESTIVAL KOPI NUSANTARA

Uncategorized

Cegah sejak dini Karhutla Personil Polsek Pandih Batu giat mengunjungi rumah warga

Artikel

Kodim 1008/Tabalong Laksanakan Tes Kesegaran Jasmani (Garjas) Periodik Semester II Tahun 2024

Uncategorized

Saat Patroli Dialogis, Personel Sat Samapta sampaikan Maklumat Kapolda Kalteng kepada Masyarakat

Artikel

Jukir Kota Batu, Pahlawan Penyumbang Pendapatan Daerah (PAD) Kota Batu

Artikel

Kodim 1002/HST Gelar Karya Bakti, Jaga Kebersihan dan Hormati Jasa Pahlawan

Artikel

Dandim 1002/HST Imbau Jama’ah Haul Guru Sekumpul ke-20: Jaga Keselamatan, Kesehatan dan Patuhi Aturan Lalu Lintas