Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Selasa, 2 Mei 2023 - 22:45 WIB

Babinsa Koramil 06/Sruweng Melaksanakan Pendampingan Forum Konsultasi Publik (FKP) Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi ( REGSOSEK) Tahun 2023

KODIM 0709/KEBUMEN – Babinsa Koramil 06/Sruweng Serda Nur Arifin Melaksanakan Pendampingan Forum Konsultasi Publik (FKP) Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi ( REGSOSEK) ” Satu data program perlindungan sosial dan pemberdayaan Masyrakat ” di Desa Menganti Kec. Sruweng Kab. Kebumen. Selasa(02/05/2023)
Adapun Susunan acara sbb : Pembukaan, Menyanyikan Lagu Indonesia Raya, Doa, Sambutan Fasilitator/Kades Menganti bapak Sutomo, Sambutan Asisten Fasilitator 1 dari BPS Kab. Kebumen Ibu Peni Dwi Wahyu Winarsi, S.Stat., Verifikasi hasil pendataan Regsosek Ta.2022, Penandatanganan Berita Acara data hasil Regsosek, dan Penutup
Hadir dalam giat tsb : Fasiltator /Kades Menganti Bpk Sutomo, Asisten Fasilitator 1 BPS Kab. Kebumen Ibu Peni Dwi Wahyu Winarsi, S.Stat, Asisten Fasilitator 2 Syahid Effendi, Administator Imayatul Melina, Babinsa Koramil 06/Sruweng untuk desa Menganti Serda Nur Arifin, Bhabinkamtibmas Polsek Sruweng Bripka Dakirman, Toga,Tomas dan Ketua RT se Desa Menganti, Kegiatan berjalan dengan aman dan lancer (Pendim)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Lima Tahun Vakum, Pekan Olahraga Pelajar Daerah Kembali Digelar

Artikel

SAT LANTAS POLRES PULANG PISAU PATROLI DAERAH RAWAN LAKA LANTAS

BERITA UTAMA

Asops Danpasmar 2 Lepas Satgasmar Pam Pulau Nusa Barung

Artikel

Dankodiklatal Saksikan Pengukuhan Ibu Panglima TNI Sebagai Ibu Kehormatan Taruna Akademi TNI

Artikel

Tekan Angka Kecelakaan, Sat Lantas Tingkatkan Patroli Daerah Rawan Laka

BERITA UTAMA

Peresmian Penggunaan Fasiltas Air Bersih Program TNI- AD Manunggal Air Tahun 2023 dan Pencanangan Percepatan Penurunan Stunting Secara Virtual di Pimpin KASAD.

Artikel

Kapolres Pulang Pisau Hadiri Pembukaan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Perolehan Suara Pemilu 2024 Tingkat Kabupaten

Artikel

Perkuat Sinergitas TNI – Polri Komandan Korem 121/Abw Kunjungi Polres Sambas