Home / Artikel / BERITA UTAMA / INVESTIGASI / KESEHATAN / Tag / TargetNews.id / TNI

Rabu, 4 Oktober 2023 - 10:42 WIB

Babinsa Koramil 08/Alian Hadiri Pengajian Muslimat NU.

 

KEBUMEN. Babinsa Koramil 08/Alian Serda Edy Sulistiyo hadir pada acara kegiatan pengajian rutinan Muslimat NU dan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW bertempat di Masjid Miftahul Huda Desa Karangkembang Kecamatan Alian Kabupaten Kebumen. Minggu (01/10/23).

Hadir dalam kegiatan tersebut Camat Alian di wakili oleh Sub Peblum Bpk Endo.YR, Plh.Danramil 08/Alian diwakili Serda Edy Sulistiyo, Kapolsek Alian diwakili Aipda Ferry, Kepala Desa Karangkembang Bpk Poniran, S.Pd, Pengasuh Ponpes Darussa’adah Krittik Pertanahan K.H Gus Adib Amrullah, pengasuh Masjid Miftahul Huda Kyai Sodikun, Ketua Muslimat NU Kecamatan Alian ibu Hj. Endang, Ketua Muslimat NU Desa Karangkembang Ibu Sodiyah, Warga Muslimat NU Kecamatan Alian dan Toga Tomas Desa Karangkembang.

Baca juga  🌏 Pesawat C-130 J-Super Hercules Kedua, Diserah Terimakan Kepada TNI AU

Dalam kesempatan itu, Serda Edy Sulistiyo mengajak pada jamaah Muslimat NU untuk tidak kendor setiap ada kegiatan majlis taklim, karna majlis ilmu itu banyak membawa manfaat bagi kita dunia akhirat. Selain sebagai ajang silaturahmi, pengajian rutin ini juga membawa kepada Ramat Allah SWT. ” ungkap Edy. (Ramil 08)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Personel Polresta Palangka Raya Terus Upayakan Keamanan Area Bandara

Artikel

Personel Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan

Artikel

SAMBANG PETUGAS KEBERSIHAN KASAT BINMAS POLRES PULANG PISAU SAMPAIKAN PESAN KAMTIBMAS

Artikel

Polres Batu Laksanakan Gelar Apel, Keselamatan Semeru 4.470 Personil

BERITA UTAMA

Wujud Ketahanan Pangan, Babinsa Bantu Warga Panen Padi

BERITA UTAMA

Pj Gubernur Sultra : Jaga dan Lestarikan Bahasa dan Aksara Daerah Kita Agar Tidak Punah

BERITA UTAMA

Antisipasi Peristiwa Karhutla, Satsamapta Polresta Palangka Raya Lakukan Patroli Pemantauan

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 11/Mirit KODIM 0709/KBM latih Siswa-siswi Paskibraka SMA N 1 Mirit