Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Kamis, 13 April 2023 - 15:13 WIB

Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Bantu Warga Salurkan Bantuan

KEBUMEN, Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Serma Maftuh Bantu warga penyerahan Bantuan Sosial untuk Masyarakat di Desa Lundong, Kecamatan Kutowinangun, Kabupaten Kebumen. Kamis (13/4/23).

Hadir pada acara itu Bpk Sukiman (Kades), Serma Maftuh (Babinsa Koramil 09/Ktw), Ibu landung (Pendamping desa Lundong), Perangkat Desa Lundong dan penerima Bantuan sebanyak 120 orang.

Baca juga  Ketua Pimpinan DPW LSM GNRI (Gerakan Nawacita Republik Indonesia ) Jawa Timur melantik Pengurus DPD LSM GNRI Kabupaten Sidoarjo

Dalam kesempatan itu, Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Serma Maftuh mengatakan, dirinya mengajak warga untuk selalu bersyukur atas nikmat berupa penerimaan bantuan yang telah disalurkan Pemdes Lundong.

Baca juga  Polwan Polres Pasuruan Gelar Bakti Sosial Dan Bakti Religi Dalam Rangka Hari Jadi Polwan Ke-75

“Saya minta kepada segenap warga penerima bantuan, tolong untuk bisa dihemat dan dimanfaatkan dengan sebaik baiknya agar manfaatnya terasa hingga mampu memenuhi kebutuhan sehari hari. ” ujar Maftuh (Ramil 09)

Share :

Baca Juga

Artikel

Dandim 1612 / Manggarai Pimpin Acara Korps Rapot Wisuda Purnatugas dan Pindah Satuan Anggota Kodim 1612 / Manggarai

Artikel

Pangdam IM pimpin upacara Sertijab pejabat Kodam IM.

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 1612-02/Komodo Melaksanakan Pelatihan Pembinaan Karakter bagi Siswa Baru di MAN Labuan Bajo

BERITA UTAMA

WALAU MASIH SEUMUR JAGUNG, DPW PWDPI KALBAR TETAP EKSIS JALANKAN PROGRAM KERJANYA DIBULAN SUCI RAMADHAN 1444 H

Artikel

Irjen Pol Ahmad Luthfi; dengan ber Sholawat semoga kita di Ridhoi dalam melaksanakan tugas

Artikel

Bhabinkamtibmas Sebangau Kuala Aktif Sambangi Warga Malam Hari.

BERITA UTAMA

Sosialisasi Layanan call Center 110 Bhabinkamtibmas Tatap Muka Dengan Warga

Artikel

Beginilah cara Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas