Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI / Tag / TNI

Selasa, 16 Januari 2024 - 15:02 WIB

Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Buka Latihan Kerja Ke Jepang

Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Buka Latihan Kerja Ke Jepang

Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Buka Latihan Kerja Ke Jepang

 

KUTOWINANGUN, Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Serda Susiono menghadiri acara kegiatan pembukaan pelatihan pra pemberangkatan tahap 1 peserta praktek kerja ke Jepang angkatan tahun 2024-03/Ke-365 di Aula SMK Muhammadiyah Kutowinangun Kabupaten Kebumen. Selasa, (16/01/2024).

Dalam kesempatan itu Serda Susiono mengatakan,” Misi ini mulia karena membawa nama baik bukan saja nama baik perorangan tetapi nama baik bangsa dan negara

Baca juga  Buka Laga Bergengsi, Open Tournament Pencak Silat Piala Kasad, Pangdam XIV/Hsn Harap Pesilat Berbudi Luhur dan Berprestasi

, untuk itu saya minta kepada para peserta untuk bisa menunjukan kinerja terbaiknya sehingga akan membawa nama harum Indonesia.” Kata Serda Susiono.

Acara yang dimulai pukul 08.00 Wib hingga 09.00 Wib itu dihadiri Ketua DPC Ikapeksi Kebumen,

Baca juga  Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas

Bpk Imam mujahid Islam Al Haj, S.Pd, M.Pd, Perwakilan IM JAPAN Jakarta, Bpk Imam Hanafi, Kepala Sekolah SMK Muhammadiyah Kutowinangun, Bpk Rochmad Aris Susyanto, M.Pd,

Instruktur Bahasa Jepang, Bpk Tatang, Anggota Dewan Pimpinan Cabang Ikapeksi Kebumen dan Para Peserta Praktek Kerja Ke Jepang Sebanyak 52 orang. (Ramil 09)

Share :

Baca Juga

Artikel

Patroli Gabungan TNI-Polri di Malang, Pastikan Tahapan Kampanye Pilkada 2024 Berjalan Aman dan Damai

Artikel

Momen HUT Koperasi Ke-77, Ada 5 Koperasi Terima Sertifikat Sehat

Artikel

Kapolsek Krembangan Gelar Safari Ramadan di Masjid Al Ikhlash dan Silaturahmi dengan Warga

Artikel

Hadir di Tengah Masyarakat, Satlantas Polres Pulang Pisau Pengaturan Pagi

BERITA UTAMA

Tak henti hentinya Anggota Satpolairud Datangi Masyarakat Pesisir Ajak Stop Karhutla

BERITA UTAMA

Sambangi Warga Desa Hanjak Maju Personil Satbinmas Aktif Berikan Himbau dan Edukasi Cegah karhutla

Artikel

Dishub Jatim Dan Dishub Kota Batu, Lakukan”RAM CHECK”Angkutan Umum

Artikel

Semangat Gotong Royong, Babinsa Desa Candirejo Dan Warga Bersihkan Lingkungan Desa