Home / Uncategorized

Rabu, 23 Agustus 2023 - 10:28 WIB

Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Gelar Penghijauan Upaya Atasi Pemanasan Global

KEBUMEN, Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Serda Wagiman bersama warga menggelar acara penghijauan di Desa Babadsari Kecamatan Kutowinangun Kabupaten Kebumen. Rabu (23/08/23).

Dalam kesempatan itu, Serda Wagiman berharap warga lebih peduli terhadap lingkungan dan bisa memanfaatkan lahan kosong atau lahan tidur sebagai area lahan terbuka hijau.

Baca juga  Peduli Akan Masyarakatnya Kodim 1612/Manggarai Bantu Membangun RTLH Melalui Pragram “PRAJARAKSAKA PEDULI RAKYAT

“penghijauan ini buat anak cucu kita yang masih memerlukan udara segar air bersih dan alam hijau untuk kelangsungan masa depan. ” ucap Serda Wagiman.

Hadir dalam kegiatan itu AKP Sujatno. SH (Kapolsek Kutowinangun), Bapak Sujatmiko, S.M (Kasi Keamanan dan Ketertiban Kec. Kutowinangun), Serda Wagiman (Babinsa Koramil 09/Kutowinangun), Bapak Slamet Widiyanto (Kades Babadsari dan Perangkat).

Baca juga  Rutan Batam Ikuti Sosialisasi Permen Imipas Nomor 1 Tahun 2025 serta Persiapan Lomba Dapur Sehat Tahun 2025 Secara Virtual

Kegiatan berjalan dengan tertib, aman dan lancar. (Ramil 09).

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Petugas menempelkan Maklumat Kapolda di tempat umum supaya bisa di baca Masyarakat

BERITA UTAMA

Usai Serah Terima, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Cek 35 Tahanan

Uncategorized

Penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa Tahap ke 2 Bulan Ke 4 dan 5 Tahun 2023 Di Desa Sidomulyo Kec. Karanganyar Kab. Kebumen

Artikel

Personel Kodim 1009/Tanah Laut Hadiri Peringatan Hari Kartini Ke 145 Kabupaten Tanah Laut Tahun 2024

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Jalin Silaturahmi Dengan Ketua RT Di Wilayah Binaan

Artikel

Babinsa KORAMIL 1612-03/REOK HADIRI RAPAT PEMBENTUKAN KELOMPOK KERJA KELURAHAN BARU

BERITA UTAMA

Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba, Polres Kendal Menduduki Rangking 5 Besar Operasi Bersinar Candi Tahun 2023

Uncategorized

Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengguna Jalan