BABINSA KORAMIL 13/BLSPN CEK HARGA KEBUTUHAN POKOK DI PASAR TRADISIONAL

KODIM 0709/KEBUMEN.
Babinsa Koramil 13/Buluspesantren Serka Sutiyono melaksanakan pengecekan ketersediaan harga sembako secara langsung di pasar tradisional Desa Klapasawit Kec Buluspesantren, Kab. Kebumen, Kamis (16-03-2023).

“Pengecekan sembako tersebut, dilaksanakan untuk memantau perkembangan dari harga kebutuhan masyarakat di pasar tradisional.

Dalam Komsosnya, Babinsa Serka Sutiyono menanyakan berbagai harga kebutuhan pokok baik itu beras, gula, minyak goreng, telur, daging, susu, jagung, minyak tanah, garam, cabe, bawang, serta kebutuhan lainnya.

Baca juga  Danramil 09/Kutowinangun Tanam Kopi dan Klengkeng Gunung Ketimahan

“Untuk itu, kita lakukan pengecekan kebutuhan primer ke lapangan kepada pedagang secara langsung, guna mengontrol ketersediaan dan harga sembako yang ada di Pasar Klapasawit tersebut”,Jelasnya.

Baca juga  Personel Sat Samapta sampaikan Maklumat Kapolda Kalteng kepada Masyarakat di saat sedang laks Patroli

Dari hasil pantauannya, rata-rata harga bahan kebutuhan masyarakat masih stabil. “Sesuai pantauan saya, rata-rata harga kebutuhan warga terutama bahan sembako yang ada di pasar Klapasawit hingga saat ini masih stabil, memang ada beberapa bahan kebutuhan yang naik, tapi itu masih dalam batas kewajaran”, ungkap Serka Sutiyono.
(Pendim)

Share :

Baca Juga

Artikel

Dedy Yon Hadiri Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pemilu 2024 Kodam IV/Diponegoro

Artikel

Cooling System Polda Jatim Gelar Peringatan Maulid Nabi dan Doa Bersama Untuk Pilkada Jatim Damai

Artikel

Irjenpol Abdul Karim Kadiv Propam Layak Ditunjuk Kapolri Menjadi Kapolda Jatim Pengganti Irjenpol Imam Sugianto

Uncategorized

Babinsa Koramil 15/Klirong Laksanakan Karya Bakti Pembuatan Jalan Desa

Uncategorized

Kali Ini Sasaran Bank BRI, Personil Polsek Maliku Laksanakan Patroli Malam

Artikel

Bank Brebes Bagikan Ponggol Untuk Korban Banjir

BERITA UTAMA

DANYONMARHANLAN X HADIRI MALAM PENGESAHAN PENCAK SILAT CABANG JAYAPURA

Uncategorized

Amankan Sitkamtibmas di Wilkumnya, Polsek Maliku Konsisten Laksanakan Patroli Malam