Home / BERITA UTAMA / DAERAH / NASIONAL / NEWS / TargetNews.id / TNI

Selasa, 18 Juli 2023 - 22:06 WIB

Babinsa Koramil 13/Buluspeantren melaksanakan komsos dengan warga di pesisir pantai.

Foto: Babinsa Koramil 13/Buluspeantren melaksanakan komsos dengan warga di pesisir pantai.

Foto: Babinsa Koramil 13/Buluspeantren melaksanakan komsos dengan warga di pesisir pantai.

KODIM 0709/KEBUMEN. Selalu saling mengingatkan kepada warga binaan, Babinsa koramil 13/Buluspesantren,Kodim 0709/Kebumen. Serda Arif, gelar Komsos dengan warga binaan yang tinggal di pesisir pantai Setrojenar, di Desa Setrojenar kecamatan Buluspesantren Kabupaten Kebumen, selasa (18/07/2023).

Membangun sinergitas di wilayah adalah salah satu pembinaan teritorial yang wajib dilakukan sebagai aparat teritorial, untuk dapat menciptakan kondusifitas dan memperkuat ketahanan wilayah.

Baca juga  Owner & Seluruh Staf Karyawan Kusuma Agro Wisata. Mengucapkan Selamat Hari Jadi Kota Batu Ke-23 Tahun 2024.

Dikatakan Dandim 0709/Kebumen Letkol Czi Ardianta Purwandana, dalam rilisannya, dengan aktif melaksanakan Komsos aparat Babinsa akan lebih menguasai wilayah dan mengetahui tentang kondisi sosial masyarakatnya.

Dengan Komsosnya, Babinsa Serda Arif menghimbau kepada warga untuk selalu peka terhadap kondisi lingkungan sekitar serta berhati- hati karena daerah pemukiman pinggir pantai sangat rawan terjadinya gelombang.

“Bagi warga yang berprofesi sebagai nelayan dalam bekerja agar selalu berhati-hati bila perlu barang yang akan di bawa selalu di cek kelengkapannya sehingga apa yang dibutuhkan saat melaut tidak di lupa lagi,” kata Serda Arif.

Baca juga  Dirdik Kodiklatal Hadiri Upacara Peringatan Hardiknas 2023 Di Grahadi

Melalui kemampuan Komsos yang dimiliki Babinsa, diharapkan dapat mewujudkan kemanunggalan TNI dan Rakyat, sehingga dalam pelaksanaan tugas di wilayah dapat saling mendukung.(PENDIM)

Foto: Babinsa Koramil 13/Buluspeantren melaksanakan komsos dengan warga di pesisir pantai.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Tim Tirta Baribis Juara Gobak Sodor FORDA

BERITA UTAMA

AMI Mendesak Presiden RI dan Kemenkumham RI Menurunkan Tim Khusus Ke Lapas dan Rutan Yang Ada Di Jatim

Artikel

Menatap Kinerja Pj. Bupati Sinjai TR. Fahsul Falah

BERITA UTAMA

Pj Bupati Brebes Lantik Pengurus Persab Brebes Periode 2022-2027. Ingin Maju? Ini Poin Pentingnya

BERITA UTAMA

Karo SDM Polda Riau Kombes Pol Joko Setiono Mengadakan Giat Jumat Peduli “Jumpe Romansa

Artikel

Kapolda Jatim Bersama Ribuan Pesepeda dari 17 Negara Ikuti Bromo KOM X 2024

Artikel

Bersama Menjaga Kebersihan: Anggota Koramil 1008-05/Kelua Laksanakan Jumat Bersih

BERITA UTAMA

TINGKATKAN KETANGKASAN DI AIR, PRAJURIT YONMARHANLAN X LAKSANAKAN RENANG LAUT