Home / BERITA UTAMA / Home / HUKRIM / NASIONAL / NEWS / Tag / TargetNews.id / TNI

Sabtu, 5 Agustus 2023 - 22:45 WIB

Babinsa Koramil 13/Buluspesantren Amankan Turnamen Bola Voli Antar-RT di Wilayah Binaan

 

KODIM 0709/KEBUMEN – Babinsa Koramil 13/Buluspesantren, Sertu Tri Makmuri melakukan pengamanan dan monitoring turnamen bola voli antar RT se-Kelurahan Bocor untuk menyambut HUT ke-78 RI di lapangan voli Desa Bocor, Kec Buluspesantren, Kab Kebumen, Sabtu (5/8/2023).

Sertu Tri Makmuri mengatakan, tujuan pengamanan dan monitoring itu agar tercipta keamanan dan ketertiban di lokasi kegiatan, guna mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan yang dapat menimbulkan gangguan kamtibmas selama berjalannya turnamen.

Baca juga  PERAYAAN IDUL ADHA DI RUTAN SUMENEP BERLANGSUNG KHIDMAT

“Kita harus mendukung pelaksanaan pertandingan ini dengan rasa aman dan nyaman, yang dapat dirasakan masyarakat Desa Bocor selama turnamen ini,” kata Sertu Tri Makmuri.

Baca juga  Ketua Umum Depinas Soksi Ir. Ali Wongso Sinaga Umumkan Perubahan SK Kemenkumham Soksi Periode 2022 - 2027

Dia juga menyampaikan, kepada seluruh masyarakat yang hadir dalam turnamen bola voli agar mendukung pelaksanaan turnamen ini dengan sportivitas. “Junjung tinggi sportivitas dan selalu taati protokol kesehatan selama pertandingan,” ucap Babinsa.

Dari pantauan Babinsa, pertandingan berlangsung aman dan kondusif. (Pendim)

Share :

Baca Juga

Artikel

Baur Komsos Koramil 04/Kra Sebagai Nara Sumber Kegiatan Pelatihan Tanggap Bencana.

Artikel

Menteri ATR-BPN Serahkan Langsung, Sertifikat Tempat Ibadah Pura Luhur Giri Arjuna Batu

BERITA UTAMA

Dandim 0709/Kebumen Hadiri Festival Senam Bersama Masyarakat Kebumen

BERITA UTAMA

Polres Magelang Kota Sita 100 Kilogram Serbuk Mercon, Satu Pelaku DPO

BERITA UTAMA

Danyonmarhanlan VIII Bitung Turut Sambut Kunjungan Kerja Koorsahli Kasal

Artikel

Penguatan Ketahanan Pangan, Ini Yang Dilakukan Babinsa Tabu Darat Hulu

Artikel

Jelang Kickboxing Chalenge 2024 Ngawi, Kayanus Muaythai Berikan Arahan Kepada Atlet

Artikel

Polres Jember Berhasil Amankan 3 Orang Tersangka Kasus Perampasan Motor dan Kalung di Jember