Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Kamis, 30 Januari 2025 - 01:31 WIB

Babinsa Koramil 1406-06/Pammana Sosialisasikan Pengelolaan Lahan kepada Kelompok Tani

Babinsa Koramil 1406-06/Pammana Sosialisasikan Pengelolaan Lahan kepada Kelompok Tani

Babinsa Koramil 1406-06/Pammana Sosialisasikan Pengelolaan Lahan kepada Kelompok Tani

 

Wajo – Dalam upaya meningkatkan hasil pertanian, Babinsa Koramil 1406-06/Pammana, Serda Fadly, memberikan sosialisasi kepada kelompok tani di Desa Abbanuangnge, Kecamatan Pammana, Kabupaten Wajo, pada Rabu (29/01/2025).

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada petani mengenai cara mengelola lahan pertanian secara lebih efektif guna meningkatkan hasil panen.

Baca juga  Kodiklatal Tingkatkan SDM Kompetensi Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

Dalam sosialisasi tersebut, Serda Fadly mengajak para petani untuk menerapkan metode pertanian yang lebih modern dan efisien,

seperti penggunaan pupuk yang tepat, pola tanam yang terencana, serta pengelolaan air secara optimal. Ia juga menekankan pentingnya gotong royong dalam mengelola lahan agar kesejahteraan petani semakin meningkat.

Baca juga  KRI Dr. Radjiman Wedyodiningrat-992 Bertolak Menuju Tanah Air Usai Laksanakan Ibadah Umrah

Para petani yang hadir menyambut baik kegiatan ini dan berharap adanya pendampingan lebih lanjut dari Babinsa maupun pihak terkait dalam pengelolaan pertanian.

Dengan adanya sosialisasi ini, diharapkan hasil pertanian di Desa Abbanuangnge semakin meningkat, sehingga dapat mendukung ketahanan pangan serta kesejahteraan masyarakat setempat.

Bib

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Banama Tingang 1×24 Jam Siap Melayani Masyarakat.

Artikel

Danramil 1612-08/Macang pacar bersinergi dengan Polri dalam melakukan pengamanan menjelang hari raya

BERITA UTAMA

Siswi SMPN 4 Banyuwangi Mengalami tidak Aktif Bantuan PIP Tanpa Konfirmasi, Ada Apa ?

BERITA UTAMA

Sidang Perkara Penggelapan Akhirnya Digelar, Usai Jaksa Bacakan Dakwaan Pengacara Ajukan Keberatan

Uncategorized

Cegah Premanise Polsek Maliku laksanakan KRYD

BERITA UTAMA

Sebanyak 56 Prajurit Dilepas Danrem Wijayakusuma Tugas Kewilayahan

Uncategorized

Peringati Maulud Nabi Muhammad SAW, Desa Kalimati Kecamatan Tarik Kabupaten Sidoarjo

BERITA UTAMA

Babinsa Kembangarum Koramil 12/Mranggen Melaksanakan Pengamanan dan Monitoring Uji Udara Abien