Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / NEWS / Tag / TargetNews.id / TNI

Jumat, 11 Agustus 2023 - 20:44 WIB

Babinsa Koramil 15/Klirong Laksanakan Pembinaan Karakter Kepada Pramuka SMP N 1 Klirong

 

KODIM 0709/KEBUMEN. Dalam rangka pembinaan karakter, Babinsa Koramil 15/Klirong Peltu Sumadi dan Sertu Hadi melatih PBB (Peraturan Baris-Berbaris) dan pembinaan karakter kepada Pramuka SMP N 1 Klirong, bertempat di Halaman SMP N 1 Klirong, Kec.Klirong, Kab.Kebumen, Jumat (11/08/2023).

Pembekalan PBB sebagai pembentukan karakter ini bertujuan untuk menumbuhkan sikap jasmani yang tegap dan tangkas, rasa persatuan, disiplin sehingga dengan demikian senantiasa dapat mengutamakan kepentingan tugas diatas kepentingan individu, dan secara tak langsung juga menanamkan rasa tanggung jawab,”ujar Peltu Sumadi.

Baca juga  Danrem 072/Pamungkas Sambut Kedatangan KASAD Thailand

Sementara itu Danramil 15/Klirong Kapten Inf Muhtafin Soleh S.Pd.I terkait kegiatan yang dilakukan oleh anggotanya menegaskan bahwa kegiatan pembentukan karakter dan pembekalan PBB ini bagian dari tugas Babinsa dalam membina potensi sosial yang ada di wilayah binaan,”katanya.

Baca juga  Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Hadiri Musyawarah Pembentukan Panitia Pengisian Perangkat Desa Ori

Salah satunya para siswa SMPN 1 Klirong ini, dengan pembinaan pramuka ini diharapkan para siswa mempunyai sikap disiplin dan patuh pada peraturan sekolah serta norma-norma yang ada dilingkungan bermasyarakat,”tambahnya

Kegiatan ini rutin dilakukan oleh Babinsa guna mempersiapkan generasi muda yang unggul dan tangguh dalam menyongsong masa depan yang gemilang,”tegas Danramil.(Pendim)

Share :

Baca Juga

Artikel

Buktikan Komitmen Dalam Pembinaan Personel dan Material, Satgas MTF TNI Konga XXVIII-P/ UNIFIL Penuhi Syarat Contigent Owned Equipment (COE) Inspection PBB

Artikel

Sosialisasi Keselamatan Berlalu Lintas: Langkah Preventif Satlantas Polres Batang

Artikel

Polda Jatim Tindak Tegas Anggota yang Terlibat Narkoba

BERITA UTAMA

Personel Polsek Banama Tingang Berikan Himbauan Protokol Kesehatan Kepada Masyarakat

BERITA UTAMA

Sigap, Prajurit Petarung Yonmarhanlan VI/Mks Laksanakan Pencarian Korban Tenggelam di Kabupaten Sinjai

Artikel

Polisi Bersama TNI dan Relawan Berhasil Padamkan Kebakaran di Gunung Liliran Ngawi

Artikel

KORPS MARINIR BERSAMA MASYARAKAT LAKSANAKAN SHOLAT IDUL FITRI 1445 H/ 2024 M

Artikel

Sinergi TNI-Polri dan Warga Perkuat Gotong Royong di TMMD ke-124 HST