Home / BERITA UTAMA / DAERAH / KESEHATAN / TargetNews.id / TNI

Minggu, 22 Oktober 2023 - 11:06 WIB

Babinsa Koramil 15/Klirong Latih Gladi Upacara Dalam Rangka Hari Santri Di SMK Maarif 9 Kebumen

Foto : Koramil 15/Klirong Latih Gladi Upacara Dalam Rangka Hari Santri Di SMK Maarif 9 Kebumen

Foto : Koramil 15/Klirong Latih Gladi Upacara Dalam Rangka Hari Santri Di SMK Maarif 9 Kebumen

 

KODIM 0709/KEBUMEN. Babinsa Koramil 15/Klirong Koptu Anggit melatih Gladi Upacara dalam rangka persiapan memperingati Hari Santri di halaman Sekolah SMK Maarif 9 Kebumen, Kecamatan Klirong, Kabupaten Kebumen, Sabtu (21/10/2023).

 

Pelatihan tersebut dilakukan bertujuan agar dalam pelaksanaan di hari H dapat berjalan lancar. Dalam kesempatan tersebut Babinsa memberikan pelatihan gerakan dasar baris berbaris,

Baca juga  Ungkap Misteri Penyiraman Air Cabai Sopir Taksi Online di Kota Probolinggo,Tersangka Diamankan

 

selain itu dilatihkan juga pengibaran bendera, penghormatan, laporan dan tata urutan upacara memperingati hari santri.

 

Dengan sabar dan ikhlas, Babinsa Koptu Anggit melatih para santri yang dipersiapkan menjadi petugas upacara.

 

Pelatih upacara dari Babinsa menunjukkan sikap humanis yang ditampilkan tidak membuat santri takut. Mereka tampak antusias dan bersemangat mengikuti pelatihan yang diberikan.

Baca juga  Personil Satgas Yonif 611/Awang Long Melaksanakan Komunikasi Sosial Terbatas Dengan Masyarakat Distrik Tembagapura

 

Sementara itu Kepala Sekolah menyampaikan bahwa pelatihan dengan menghadirkan Babinsa dikandung maksud untuk meningkatkan mental dan kedisiplinan.

 

Selain itu siswa dapat meniru gerakan baris berbaris yang sudah dicontohkan dengan benar,”pungkasnya. (Pendim)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 1612-06/Lembor Amankan Misa Sakramen Krisma bagi Siswa SD dan SLTP di Lembor Selatan

Artikel

Satuan Binmas Polres Pulang Pisau , Sambangi Warganya terkait Tindak Pidana perdagangan Orang

Artikel

Ps Danramil 08/Alian Hadiri Acara PBJ Desa Surotrunan, Minta Optimalkan Mutu Bangunan

Artikel

Pangdam Tanjungpura Tinjau Latihan Posko I Korem 102/Pjg

BERITA UTAMA

Jalin Silaturahmi dengan Masyarakat Bhabinkamtibmas Food Estate Melaksanakan Sambang Desa dan Menyampaikan Pesan-pesan Kamtibmas

Artikel

Kapolres Kunjungi Rumah Korban Tragedi Tradisi Pesta Kembang Api Lebaran Idul Fitri Di Pamekasan, Polisi Lakukan Penyidikan

BERITA UTAMA

Soal LGBT, Aktivis Muda Sumut Fahrul Razi Harahap : Aksi Boby Bangkitkan Gairah Ummat Beragama

BERITA UTAMA

Danyonmarhanlan Xi Gelar Kunjungan Di Kampung Binaan Yonmarhanlan Xi Dan Sekolah Dasar Negeri 1 Wasur