Home / BERITA UTAMA / TargetNews.id / TNI

Sabtu, 16 Desember 2023 - 23:07 WIB

Babinsa Koramil 1612-02/Komodo hadiri Peresmian Renovasi Masjid Agung Nurul FalaQ Labuan Bajo

Babinsa Koramil 1612-02/Komodo
hadiri Peresmian Renovasi Masjid Agung Nurul FalaQ Labuan Bajo

Babinsa Koramil 1612-02/Komodo hadiri Peresmian Renovasi Masjid Agung Nurul FalaQ Labuan Bajo

 

Labuan Bajo, 15 Desember 2023 – Sertu Masrun, yang mewakili Danramil 1612-02/Komodo Lettu Inf Gede Budi Ardana, turut hadir dalam upacara peresmian renovasi Masjid Agung Nurul FalaQ di Kelurahan Labuan Bajo, Kecamatan Komodo, Kabupaten Manggarai Barat. Peresmian ini dilaksanakan pada hari Jumat, 15 Desember 2023, di Masjid Agung Nurul FalaQ.

Acara peresmian tersebut dihadiri oleh sejumlah tokoh dan pejabat, antara lain Bupati Manggarai Barat, Bpk. Edistasius Endi, S.E., Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Manggarai Barat, Bpk. Ust. Ali Imran, Ketua BKM Masjid Agung Nurul FalaQ, Bpk. Hery Gunardi (Direktur Utama BSI), Danramil Labuan Bajo yang diwakili oleh Babinsa Sertu Masrun, Ketua MUI Kabupaten Manggarai Barat, para alim ulama, imam masjid, dan pengurus masjid Kota Labuan Bajo.

Baca juga  Kasat Lantas Polres Pulang Pisau Pimpin Sosialisasi Ops Keselamatan

Renovasi Masjid Agung Nurul FalaQ di Labuan Bajo merupakan wujud upaya pemeliharaan dan peningkatan fasilitas ibadah.

Baca juga  Sosialisasikan Maklumat Kapolda Kalteng tentang bahaya Karhutla personil Satbinmas sambangi warga di desa Hanjak Maju

Babinsa Koramil 1612-02/Komodo, Sertu Masrun, mengatakan berikan penghormatan kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam kesuksesan peresmian ini. Peresmian ini diharapkan dapat memberikan kenyamanan dan memperkuat peran masjid sebagai pusat kegiatan keagamaan dan sosial di Kota Labuan Bajo.

Babinsa Koramil 1612-02/Komodo
hadiri Peresmian Renovasi Masjid Agung Nurul FalaQ Labuan Bajo

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Edukasi Masyarakat, Pengacara Kondang Sebut Kasus Pelimpahan Berkas Aktivis Ke Kejaksaan Tanjung Perak Itu Legal

BERITA UTAMA

Ops Keselamatan 2023, Satlantas Polresta Palangka Raya Sosialisasikan Safety Riding bagi Pengendara

Artikel

Di Duga Berikan Keterangan Palsu Dibawah Sumpah, Novi Saksi yang Diajukan Ellen Sulistyo Terancam Dilaporkan

BERITA UTAMA

Ketum DPP Grapensi Wulan Sri Maulani Menggelar Program Inspirasi Talk di Kota Tasikmalaya yang Dihadiri Kepala Dinas Pendidikan dan Para Generasi Muda

Artikel

Polsek Sebangau Kuala, Laksanakan Apel Serah Terima piket jaga di Halaman Mako Polsek Sebangau Kuala

BERITA UTAMA

SATBINMAS SAMBANG PETANI SAMPAIKAN PESAN-PESAN KAMTIBMAS

BERITA UTAMA

Apel Pemberangkatan Cuti Lebaran Anggota Kodim 0727 Karanganyar

Artikel

Polsek Sebangau Kuala laksanakan kegiatan KRYD di wilayah kecamatan Sebangau Kuala