Home / BERITA UTAMA / DAERAH / NASIONAL / NEWS / TargetNews.id / TNI

Senin, 24 Juli 2023 - 15:44 WIB

Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Bersama Bhabinkamtibmas dan Linmas Pengamanan Pagelaran Kuda Lumping

KODIM 0709/ KEBUMEN – Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Serda Satiman bersama Bhabinkamtibmas dan sejumlah Linmas desa Sawangan melaksanakan giat pengamanan pementasan kesenian tradisional kuda lumping di wilayah desa Sawangan Kecamatan Kuwarasan Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah, Minggu (23/07/2023)

Acara yang digelar dalam rangka khitanan di rumah salah satu warga ini juga dihadiri oleh aparatur pemerintah desa Sawangan, tokoh masyarakat, pemuda, warga masyarakat desa Sawangan dan sekitarnya yang menyaksikan pagelaran kuda lumping tersebut.

Baca juga  Asah Kemampuan Public Speaking, Dandim 0830/Surabaya Utara Beri Pelatihan Kepada Babinsa

Kehadiran Babinsa dan Bhabinkamtibmas selain dalam rangka monitoring dan pengamanan, hal ini juga dilakukan Babinsa sebagai ajang silahturahmi baik dengan aparatur pemerintah desa, tokoh masyarakat maupun dengan warga masyarakat.

Baca juga  Ingatkan Pengendara Selalu Klik Helm Untuk Keselamatan

Dalam kegiatan tersebut, Serda Satiman bersama Bhabinkamtibmas dan Linmas yang mendampingi acara hingga selesai menyampaikan bahwa, pagelaran kuda lumping dalam rangka khitanan dan peringatan Hari Ulang Tahun putra dari Mr. Eric yang ke 16 warga desa Sawangan ini berjalan dengan lancar tertib dan aman. (SSY’95ARM/Pendim)

#TNIADMengabdiDanMembangunBersamaRakyat

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Bangun Sinergisitas Penguatan Kelembagaan KI Babel Kunjungi Kejati Babel

BERITA UTAMA

Personil Polsek Sebangau Kuala Melaksanakan giat KRYD Di Malam Hari

BERITA UTAMA

Ngeri Motif Sakit Hati Tidak Lolos Cakades Bacok Ketua P2KD Manggaan Modung Bangkalan

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Hadiri Penetapan Calon Kades dan Pengundian Nomor Urut

BERITA UTAMA

GEGARA REKAM DOKTER MUDA MANDI, SEORANG CS RSUD SYAMRABU DICIDUK POLRES BANGKALAN

BERITA UTAMA

Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas Kepada Pengendara Sebagai Sarana Sosialisasi Patuh Berkendara

Artikel

Aksi Mulia Media Bhirawanews Santuni Yatim-Piatu dan Kaum Dhuafa

BERITA UTAMA

Tidak Percuma Lapor Polisi, Warga Kota Malang Ini Bahagia Motornya Yang Dicuri Telah Kembali