Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Kamis, 11 Mei 2023 - 14:56 WIB

Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Bersama Bhabinkamtibmas Monitoring Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa

KODIM 0709/ KEBUMEN – Dengan kekompakan Babinsa dan Bhabinkamtibmas di desa binaanya guna memberikan rasa aman warga binaanya, kedua Abdi Negara ini selalu bersinergi untuk mewujudkan kamtibmas yang aman dan kondusif.

Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Serda Slamet Supriyono bersama Bhabinkamtibmas Polsek Kuwarasan Bripka Zaenal Arifin dan anggota Pol PP Kecamatan Kuwarasan melaksanakan pengamanan dan monitoring kegiatan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa (DD) di aula balai desa Mangli Kecamatan Kuwarasan Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah, Kamis (11/05/2023)

Baca juga  Jaga Kebugaran Tubuh, Wadan Kodiklatal Ajak Jalan Santai Prajurit

Kegiatan tersebut guna memberikan rasa aman masyarakat agar kegiatan berjalan dengan aman dan lancar.

Adapun jumlah penerima bantuan yang disalurkan oleh Pemerintah desa Mangli sebanyak 22 KPM. untuk bantuan tersebut mulai bulan April, Mei dan Juni TA. 2023.

Danramil 19/ Kuwarasan Kapten Inf Nuraharkanca mengatakan, “bahwa kegiatan ini merupakan kepedulian Babinsa dan Bhabinkamtibmas untuk memberikan rasa aman serta pelayanan kepada masyarakat bahwa kehadiran dilakukan TNI Polri dalam bentuk kegiatan masyarakat.

Baca juga  Prajurit Batalyon Infanteri 3 Marinir Terima Pembekalan Dari BNN

“Babinsa dan Bhabinkamtibmas selain menjaga kamtibmas di desa binaanya, Babinsa dan Bhabinkamtibmas memberikan pesan kamtibmas sebagai bentuk kepedulian kamtibmas agar situasi tetap kondusif di desa binaanya”, ujar Danramil (SSY’95Arm/Pendim)

#TNIADMengabdiDanMembangunBersamaRakyat

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Tim Bela Diri Polresta Palangka Raya Mantapkan Gerakan dan Teknik Jelang Kapolda Cup 2023

Artikel

Sosialisasi Operasi Zebra Candi 2024 di Kendal: Fokus Keselamatan Lalu Lintas di Perlintasan Kereta Api

Artikel

Polda Jateng Gelar Latpraops Ketupat Candi 2024, Wujud Kesiapan Hadapi Arus Mudik dan Balik Lebaran

Artikel

Polres Situbondo Gelar Patroli KRYD, Amankan Puluhan Motor Balap Liar

Artikel

Cegah Karhutla Bhabinkamtibmas sampaikan Himbauan Cegah Karhutla

Artikel

Panglima TNI Pimpin Serah Terima Jabatan Dankodiklat TNI

BERITA UTAMA

Partai Garuda Sampang Sudah 100 Persen Melengkapi Berkas Pengajuan Bacaleg

Artikel

Lomba Merpati Balap Liga Jatim Bersatu 2023 Piala Pangdam V/Brawijaya Cup, digelar di Bangkalan Madura