Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Rabu, 14 Juni 2023 - 21:28 WIB

Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Hadiri Pelepasan Purna Tugas Perangkat Desa

KODIM 0709/ KEBUMEN – Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Serda Slamet Supriyono menghadiri penyerahan Surat Keputusan (SK) Purna Tugas dan pelepasan perangkat desa Mangli untuk jabatan Kadus 2 Bapak Saoji (60) yang sudah memasuki purna tugas bertempat di aula balai desa Mangli Kecamatan Kuwarasan Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah, Selasa (13/06/2023) Malam.

Acara yang dimulai pada pukul 20.00 WIB ini dihadiri oleh Forkopincam Kuwarasan, Kades Mangli beserta perangkat desanya, BPD, Ketua PPDI Kecamatan Kuwarasan, Ketua Tim penggerak PKK desa Mangli beserta anggotanya, perwakilan tokoh masyarakat dan Ketua RT/RW se desa Mangli.

Baca juga  Kasdim Hadiri Pelepasan Pawai Budaya Pelajar Multi Etnik Peringatan HUT Ke-661 Kota Sintang oleh Bupati Sintang

Dalam kesempatanya, Babinsa Serda Slamet Supriyono mengatakan, Acara pelepasan purna tugas hakekatnya merupakan penghargaan yang tulus dan ungkapan rasa hormat setinggi-tingginya bagi perangkat yang memasuki masa atas pengabdian dinas.

Tak lupa dirinya juga secara pribadi maupun selaku Babinsa desa Mangli mengucapkan terimakasih dan penghargaan serta rasa hormat atas jasa dan pengabdiannya selama ini.Terutama jasanya yang telah membantu kegiatan Babinsa sebagai Aparat Kewilayahan,” Ungkapnya.

Baca juga  Sampaikan Larangan Karhutla Kepada Warga Masyarakat

Lanjutnya, dirinya juga meminta maaf apabila ada perkataan yang kurang berkenan selama menjalankan tugas, “Meski sudah purna tugas kami harapkan tetap intensif dalam menjalin komunikasi khususnya dalam menjaga silaturahmi dan kewaspadaan lingkungan sebagai upaya antisipasi dari adanya hal hal yang tidak diinginkan”. Pungkas Babinsa. (SSY’95Arm/Pendim)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Babinsa Kodim 1002/HST Ikuti Forum Konsultasi Publik di Desa Binaan

Artikel

SSDM Polri Terima 325 Catar Akpol 2024: 284 Pria, 41 Wanita

Artikel

Universitas Teknologi Surabaya Telah Menjalani Asesmen Lapangan APT

BERITA UTAMA

Rutinitas Personil Polsek Kahayan Kuala guna cegah terjadinya bahaya tindak kejahatan, Kali ini dengan sasaran permukiman dan fasilitas Umum juga daerah rawan Kejahatan, guna cipta Sitkamtibmas yang aman terkendali.

Artikel

Komandan Komando Pasukan Gerak Cepat dan Ketua PIA Ardhya Garini Gabungan Kopasgat Beserta Segenap Keluarga Besar Korps Baret Jingga Mengucapkan Selamat Memperingati Tahun Baru Islam 1 Muharram 1447 H / 27 Juni 2025

Artikel

Kepala Desa Damarsi Sebarkan Berita Hoak Terkait Lahan Sawah TKD

BERITA UTAMA

Ida Fauziyah Beri Hadiah Anggota Muslimat Yang Bermedsos

Artikel

Satgas TMMD Kodim HST Ulurkan Tangan Bantu Nenek Jamsiah Jemur Ikan