Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI / TargetNews.id / TNI

Senin, 4 Desember 2023 - 15:31 WIB

Babinsa Koramil 22/Ayah Hadiri Acara Hari Armada Pos TNI-AL Logending

Hadiri Acara Hari Armada Pos TNI-AL Logending

Hadiri Acara Hari Armada Pos TNI-AL Logending

 

AYAH, Babinsa Koramil 22/Ayah Serka Buang Suwandi hadir mewakili Danramil 22/Ayah pada kegiatan Baksos dan pengobatan gratis serta penyaluran Sembako dan pencanangan 3 program TNI AL dalam rangka Hari Armada Tahun 2023 bertempat di Pos TNI-AL Pantai Logending di Desa Ayah Kecamatan Ayah Kabupaten Kebumen. Senin (4/12/23).

Hadir dalam kegiatan tersebut Bupati Kebumen di wakili oleh administrasi umum Bp.Muhammad Arifin S.SMt, Danlanal Cilacap

di wakili oleh Pasiminlog Mayor Laut Suplai Abadi, Kadinsos Kebumen Bp Dwi Suliyanto, Kadinkes Kebumen, Camat Ayah di wakili Sekcam Bp Slamet Dadiyono,

Baca juga  Kembali Personel Polsek Kahayan Tengah melaksanakan Maskerisasi dan Imbauan

Danramil 22/Ayah di wakili Serka Buang S, Kapolsek Ayah di wakili Aiptu Daryono, Pengurus Cab. 3 Korcab V Jalasenastri, Kasatpol Airud Aiptu Heru, Ketua DPC HSNI Bp. Bejo,

Kepala Puskesmas Ayah 1 dan 2, Kepala Desa se Kecamatan Ayah, Kepala Wisata Bp. Jahidin, Ketua Lasizmu Bp.Fikri, Ketua rukun nelayan, Danton SAR, dan segenap tamu undangan

Kegiatan yang diperingati setiap tanggal 4 Desember tersebut kini diwarnai dengan penyaluran paket sembako bagi warga kurang mampu.

Menurut Serka Buang Suwandi penyaluran ini bagi Koramil merupakan bentuk penggalangan sekaligus pembinaan warga agar senantiasa terjaga kemanunggalan TNI dengan Rakyat.

Baca juga  Bati Tuud Koramil 19/ Kuwarasan Ikuti Upacara di Kecamatan

Disamping itu melalui kegiatan Hari Armada kita bisa bersilahturahmi sekaligus memperkokoh kemanunggalan TNI Rakyat yang sudah ada sejak jaman penjajaha dulu.

“Kegiatan ini positif sekali karena melalui pembagian Sembako warga Logending khususnya akan merasakan akan adanya perhatian dari pimpinan TNI,

untuk itu saya pun menghimbau kepada warga Logending yang menerima bantuan Sembako agar dimanfaatkan sesuai kebutuhan pokok sehingga akan terasa manfaatnya. “ ucap Serka Buang Suwandi (Ramil 22)

Hadiri Acara Hari Armada Pos TNI-AL Logending

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Satlantas Polres Pulang Pisau Gencar Imbau Keselamatan dan Lakukan Patroli di Daerah Rawan Laka Lantas

BERITA UTAMA

Gubernur VBL Mengajak Komandan Korem 161/WS; Meningkatkan Kerja Kolaboratif Membudidayakan Kelor.

BERITA UTAMA

Lagi, Satsamapta Polresta Palangka Raya Gelar Patroli Kamtibmas

Artikel

Sat Binmas Polres Pulang Pisau Sampaikan larangan Karhutla kepada masyarakat, saat laks Patroli Dialogis

Artikel

Polsek sebangau kuala , Saat Sambangi Warganya terkait Tindak Pidana perdagangan Orang

BERITA UTAMA

Jaga Kamtibmas, Patmor Samapta Polresta Sambangi Gereja

Artikel

Berikan Himbauan Kamtibmas Aipda Budi Sambangi Masyarakat Pesisir

Artikel

Danposramil Bonorowo Hadiri Upacara Hari Guru Nasional dan HUT PGRI ke 78 Tahun 2023