Babinsa Koramil Hadiri Pembayaran PBB Sehari Lunas

KODIM 0709/KEBUMEN.
Babinsa Koramil 15/Klirong Koptu Alif Yulianto bersama Forkopimcam menghadiri undangan dalam rangka pembayaran Pajak Bumi dan bangunan (PBB) di balai Desa Dorowati, Kecamatan Klirong Kabupaten Kebumen, Rabu (22/02/2023).

Dalam kegiatan tersebut antusias warga Desa Dorowati untuk membayar pajak sangat luar biasa karena dalam sehari hampir mencapai 90 %.

Baca juga  Bripka Nasution Rutin Laksanakan Pengecekan Inventaris Dinas

Dari dinas dari dinas BPKAD Klirong yaitu bapak Paryono mengatakan Desa Dorowati bisa menjadi contoh dan menginspirasi desa desa yg lain dalam hal kewajiban pembayaran pajak dan bangunan.semoga hal ini bisa terus dipertahankan.

Baca juga  PWT (Parking, Walking, Talking) merupakan cara Patroli personel sat samapta ajak Masyarakat untuk jaga Kamtibmas

Camat Klirong Eko Purwanto,S.STP,M.Si mengucapkan terimakasih kepada warga Desa Dorowati yang telah taat pajak.dan kepada Kades beserta perangkatnya yang telah bekerja keras mensosialisasikan dan memberikan kesadaran tentang pajak. Sehingga warga sangat antusias dalam proses pembayaran pajak tepat waktu.(Pendim)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi stop judi online.

Uncategorized

Gunakan Maklumat Kapolda Kalteng Guna Berikan Edukasi Larangan Membawa Sajam

Uncategorized

Ayo Jaga Lingkungan Dengan Tidak Karhutla

Uncategorized

Rutin,Personil Polsek Kahayan Kuala Laksanakan PAM Sholat Tarawih di Masjid Guna Beri Rasa Aman Pada Jamaah

Artikel

Plt. Kajati Jatim di Apel Pagi Sampaikan Disiplin Kuat, WBBM Siap, Kajati Baru Segera Bertugas

Artikel

Bhabinkamtibmas Food Estate Sambangi Masyarakat dengan Beri Himbauan

Uncategorized

Antisipasi Karhutla sejak dini, Sat Samapta Polres Pulpis Gelar Patroli Maja

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Sambangi Warga, Sampaikan Pesan Kamtibmas