Home / Uncategorized

Selasa, 21 Februari 2023 - 18:18 WIB

Bagikan Kartu Identitas, Bhabinkamtibmas Food Estate Ajak Warga Bersinergi

 

Polres Pulang Pisau – Ketika membagikan kartu identitas kepada warga, Bhabinkamtibmas Food Estate Desa Karya Bersama Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau Polda Kalteng Bripda I Putu Ardika Saputra mengajak warga masyarakat untuk selalu bersinergi dengan pihak kepolisian dalam menjaga situasi dan kondisi kamtibmas di lingkungannya, selasa (21/02/2023) pagi, di Karya Bersama Kecamatan Pandih Batu Kabupaten Pulang Pisau.

Baca juga  Patroli Stasioner di Kantor BAWASLU Yang dilaksanakan Sat Samapta dan Memastikan Aman

Bhabinkamtibmas menyambangi dan memberikan kartu identitas kepada warga sambil memberikan imbauan kamtibmas kepada warga tersebut.

Lewat keterangannya, Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono S.I.K melalui Kasat Binmas Polres Pulang Pisau AKP Ujang Kustarman menyampaikan bahwa Bhabinkamtibmas melakukan sambang dengan menyampaikan pesan kamtibmas dan juga memberikan kartu identitas kepada warga guna menyampaikan informasi jika terjadi gangguan kamtibmas maupun tindakan kriminal lainnya.

Baca juga  PENEMUAN MAYAT TERDAMPAR DI PERMANDIAN TANJUNG BANYANG KEL. TANJUNG MERDEKA KEC. TAMALATE KOTA MAKASSAR.

“Hal ini sebagai wujud kebersamaan Polri bersama seluruh lapisan masyarakat,” tuturnya.

Selanjutnya petugas mengimbau agar tetap bersinergi dengan pihak kepolisian dalam menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, turut serta memerangi narkoba dan segala bentuk perjudian serta tetap menjaga prokes dalam kehidupan sehari-hari.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

HUT BANK KALBAR KE-59 DI ISI DENGAN KEGIATAN DONOR DARAH DAN PEMBERIAN BANTUAN MOBIL DONOR DARAH DAN MOTOR KEPADA PMI KALBAR

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 15/Klirong Latih Gladi Petugas Upacara Pesta Siaga Tahun 2023

Uncategorized

Rutin personil Satbinmas tingkatkan sosialisasi nomor call center Polisi dan aplikasi pelayanan pengaduan Polres Pulpis melalui mobil Pos Polisi keliling.

BERITA UTAMA

Tak henti hentinya Sat polairud Polres Pulang Pisau Sosialisasi Maklumat Kapolda Kalteng Tentang Larangan Karhutla

Uncategorized

Polsek Kahayan Kuala Lakukan Sosialisasi Kepada Warga Terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang

Artikel

Sambut Hari Jadi ke-73 Humas Polri dengan Media Gathering, Irjen Sandi: Jurnalis Mitra Strategis dalam Harkamtibmas

Uncategorized

Kanit I SPKT Polresta Palangka Raya Cek Kondisi 30 Tahanan

BERITA UTAMA

Personel Propam Pastikan Keamanan Ruang Tahanan