Home / Uncategorized

Selasa, 22 Agustus 2023 - 20:12 WIB

Berikan himbauan dengan maklumat Kapolda Kalteng Personil Satbinmas giat Sosialisasi untuk cegah KARHUTLA

Pulang Pisau- Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau Polda Kalteng, melakukan imbauan sambang dan sosialisasi kepada masyarakat pulang pisau untuk menyampaikan Maklumat Kapolda Kalteng, tentang pencegahan kebakaran hutan dan lahan, sehingga tidak terjadi bencana asap di wilayah hukum Polres Pulang Pisau. Dan perbuatan membakar lahan dan hutan adalah tindakan yg melanggar hukum, Selasa ( 22/08/2023).

Baca juga  UJI NILAI PERORANGAN DASAR TEMBAK TEMPUR OFENSIF FAMILIARKAN SENJATA ORGANIK PRAJURIT MENART 3 MARINIR

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita S.I.K. melalui Kasat Binmas IPTU Laaser Kristovor, S.H. menuturkan, Kegiatan tersebut adalah upaya dari Sat Binmas untuk mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan khususnya di Kabupaten Pulang Pisau.

Baca juga  Jajaran Kodim 0808 Bersama Polres Blitar Kota Bersinergi Di Pos Pengamanan Nataru

“tidak lama lagi kita akan memasuki musim kemarau, maka dari itu imbauan larangan membakar hutan dan lahan terus kita laksanakan agar masyarakat dapat memahami betul bahaya dari asap yang di timbulkan “Pungkas personil Sat Binmas”.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Cegah Tindak Kejahatan, Personil Sat Samapta Polres Pulang Pisau, Rutin Laksanakan Patroli di Sejumlah Objek Vital

BERITA UTAMA

Selesai Serah Terima, Kanit III SPKT Polresta Palangka Raya Cek 26 Tahanan

Artikel

Pelaku Jambret Berhasil Diamankan Polres Tanjung Perak Pelaku Seorang Residivis

Uncategorized

Ternyata Ini Isi Maklumat Kapolda Kalteng Yang Disampaikan Anggota Satpolairud

Artikel

Polsek Sebangau Kuala Aktif Sambangi Warga di malam hari

Uncategorized

Dulu Berstatus Anggota Polri, Kini Sekjen Kemenkumham Dilantik Menjadi ASN

Uncategorized

Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat oleh Personel Polsek Maliku

BERITA UTAMA

Laksanakan Serah Terima Tugas, Aipda Mahardika Cek Inventaris Dinas