Home / Uncategorized

Kamis, 18 Mei 2023 - 16:00 WIB

Berikan Rasa Aman, Polsek Kahayan kuala Pam Ibadah Hari Minggu di Gereja

 

Polres Pulang Pisau-Polsek Kahayan kuala Polda Kalteng melaksanakan kegiatan pengamanan di gereja Hosiana yang ada di Jalan Sapilah Rt. 04 Desa Bahaur Tengah Kecamatan kahayan kuala Kabupaten Pulang Pisau Provinsi Kalimantan Tengah, Kamis (18/05/2023)

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita., S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Kuala Iptu G. Prasetyo ,S.H, mengatakan bahwa kegiatan ini dilakukan karena merupakan kegiatan rutin Polsek Kahayan kuala disamping itu juga sesuai dengan arahan pimpinan atas sebagai salah satu pelayanan Kepolisian dalam menjaga situasi kamtibmas yang aman kepada masyarakat.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Laksanakan Sosialisasi Saber pungli

Mengingat kembali, tugas sebagai anggota kepolisian Sebagai bentuk pelayanan kepada masyarakat, khusunya kepada umat nasrani yang sedang melaksanakan ibadah. Kegiatan ini yang bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi jemaat Gereja

Baca juga  Cegah Laka Lantas Dan Macet, Sat Lantas Polres Pulang Pisau Patroli

Harapan kami agar umat nasrani dapat melaksanakan ibadahnya dengan hikmat karena adanya pengamanan yang dilakukan oleh anggota kepolisian

Share :

Baca Juga

Artikel

Puluhan Penghuni Rusun Tunggak Bayar Sewa, Pemprov Tertibkan Secara Humanis

Uncategorized

Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Maklumat Kapolda Kalteng Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan

Artikel

Pertebal Keimanan Dan Ketaqwaan, Prajurit Batalyon Infanteri 1 Marinir Peringati Isra Mi’raj 1446 H / 2025 H

Artikel

Sidang Kasus Sangria by Pianoza: Titik Terang untuk Terdakwa

Uncategorized

Polsek Maliku Sosialisasikan Aplikasi Polri Super App Sebagai Edukasi kepada Masyarakat

BERITA UTAMA

PICK UP VS SEPEDA MOTOR KECELAKAAN DI SIMPANGAN LINGKAR SELATAN (JLS)

Uncategorized

Polri Peduli, Polresta Sidoarjo Buatkan Sumur Bor dan Pompa Air Untuk Warga

Uncategorized

Dandim 0709/Kbm menjadi Narasumber kegiatan Orientasi bagi PPPK tentang pengenalan nilai dan etika Instansi Pemerintahan daerah tahun 2023 Kabupaten Kebumen.