Home / BERITA UTAMA / DAERAH / POLRI / TargetNews.id

Senin, 10 Juli 2023 - 22:07 WIB

Berikan Rasa Aman, Polsek Rakumpit Pantau Datangi Resepsi Pernikahan

Polresta Palangka Raya – Dalam rangka untuk mengantisipasi terjadinya tindak kriminalitas, Polsek Rakumpit hingga kini terus mengadakan patroli dialogis ke sejumlah lokasi.

Hal tersebut disampaikan Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Rakumpit Ipda Joko Susilo, Senin (10/7/2023) sore.

Baca juga  Kumpulkan Perwakilan Kades dan Lurah Se-Jateng, Bawaslu Imbau Jaga Netralitas

Menurutnya, dengan patroli dialogis pihaknya bisa secara langsung memantau situasi Kamtibmas yang terjadi dilapangan khususnya di wilayah hukum Polsek Rakumpit dengan detail.

“Bentuk patroli dialogis yang diselenggarakan kali ini yaitu dengan menyambangi acara resepsi pernikahan salah satu warga kami yang berlangsung di Jalan Tumbang Talaken Km. 78 Kelurahan Bukit Sua,” katanya.

Baca juga  Melalui Jum'at Curhat, Kapolres Tegal Kota Gelar Silaturahmi Bersama Para Nelayan

“Kami tentu berharap, dengan diselenggarakannya patroli bisa mengurangi sekaligus mencegah tindak kriminalitas khususnya pada kegiatan kemasyarakatan yang banyak mengundang warga,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Artikel

Kapolsek Sebangau Kuala menghadiri Kegiatan Musrenbang tingkat Kecamatan Sebangau Kuala tahun anggaran 2025

Artikel

Polsek Sebangau Kuala Aktif Sambangi Warga Malam Hari

BERITA UTAMA

Sinergitas TNI – Polri di Trenggalek Tanam Mangrove Cegah Abrasi Wujudkan Habitat Laut Yang Asri

Artikel

Agar harga sembako stabil Satreskrim Polres Rembang pendampingan pendistribusian minyak dipasaran

BERITA UTAMA

Polres Mojokerto Salurkan Bantuan Sosial Untuk Warga Trawas

BERITA UTAMA

PRAJURIT YONMARHANLAN X IKUTI UPACARA GELAR OPERASI GAKTIB DAN OPERASI YUSTISI POLISI MILITER TNI TAHUN 2023

BERITA UTAMA

Cegah Balapan Liar, Satlantas Polresta Palangka Raya Lakukan Ini

Artikel

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Larangan Karhutla Kepada Warga Masyarakat.