Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / NEWS / POLRI / Tag / TargetNews.id

Selasa, 1 Agustus 2023 - 17:40 WIB

Bhabinkamtibmas hadir ditengah masyarakat untuk menyampaikan himbauan larangan membakar hutan dan lahan

 

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Pandih Batu melakukan sambang dan sosialisasi kepada masyarakat setempat untuk menyampaikan Maklumat Kapolda Kalteng tentang pencegahan kebakaran hutan dan lahan, sehingga diharapkan tidak terjadi kebakaran, dan bencana asap di wilayah hukum Posek Pandih Batu, Selasa, (01/08/2023)

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita S.I.K, melalui Kapolsek Pandih Batu IPTU Husni Setiawan menuturkan, Kegiatan tersebut adalah upaya dini dari Polsek Pandih Batu untuk mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan.

Baca juga  Dengan DDS, Polsek Rakumpit Ajak Warga Jaga Stabiltas Kamtibmas

Dengan seringnya memberikan imbauan dan edukasi secara dini, masayarakat menjadi sadar akan pentingnya menjaga dan melestarikan hutan

“Karena tidak lama lagi kita akan memasuki musim kemarau, maka dari itu imbauan larangan membakar hutan dan lahan terus kita laksanakan agar masyarakat dapat memahami betul bahaya dari asap yang di timbulkan

Baca juga  Hadiri Haul Ponpes Nurut Taqwa di Bondowoso, Kapolda Jatim Ajak Ulama Tetap Jaga NKRI

Apabila terjadi kebakaran segera hubungi Bhabinkamtibmas atau lapor ke Polsek Pandih Batu, ayo kita selamatkan dan jadikan Desa kita bebas dari kebakaran Hutan dan Lahan”Pungkas Brigadir Muhammad Helman”.

Share :

Baca Juga

Artikel

Hadapi Era Disrupsi, Kasad Tekankan Ini Pada Mahasiswa Universitas Pasundan

Artikel

Merasa Tertipu Di Rugikan : Rn Mengadukan Rt alias Ken ke LKBH Universitas Sawerigading Makassar

BERITA UTAMA

Pelihara Kamtibmas, Satsamapta Polresta Palangka Raya Sambangi Kantor Pemko

Artikel

Koramil 1612-05/Elar Bersama Forkompinca Sukses Laksanakan Upacara Penurunan Bendera Pusaka di Kecamatan Lamba Leda Utara

Artikel

TIM ” TRABAS BUANA ” PERHUTANI BONDOWOSO, PERIKSA LOKASI TEBANG HABIS JATI & SENGON LAUT

Artikel

Polsek Maliku Cek Keamanan Mesin ATM Bank Bri unit Maliku

Artikel

Polres Jember Masifkan Pelatihan Dalmas Untuk Kesiapan Pilkada Serentak 2024

Artikel

KELUARGA BESAR KOREM 163/WIRA SATYA MENGUCAPKAN SELAMAT MEMPERINGATI ISRA’ MI’RAJ 27 RAJAB 1445 H,