Home / Uncategorized

Minggu, 21 Januari 2024 - 16:42 WIB

Bhabinkamtibmas, Kegiatan Sosialisasi Tentang Larangan Membakar Hutan Dan Lahan ( KARHUTLAH )

Bhabinkamtibmas, Kegiatan Sosialisasi Tentang Larangan Membakar Hutan Dan Lahan ( KARHUTLAH )

Bhabinkamtibmas, Kegiatan Sosialisasi Tentang Larangan Membakar Hutan Dan Lahan ( KARHUTLAH )

 

Polres Pulang Pisau-Bhabinkamtibmas Food Estate Desa Karya Bersama Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau Polda Kalteng Bripda I Putu Ardika Saputra melakukan sosialisasi dan himbauan tentang kebakaran Hutan Dan Lahan Di Wilayah Kampung Binaan. Minggu (21/01/2024). Siang

Bhabinkamtibmas Bripda Putu melaksanakan sambang di kampung binaan sekaligus mensosialisasikan tentang larangan membakar hutan dan lahan kepada warga, mengingatkan kembali bahwa membakar hutan dan lahan di sembarang tempat dapat menimbulkan rembetan api ke hutan yang lain juga efek dari membakar hutan atau lahan yang besar dapat menimbulkan polusi udara yang tercemar di lingkungan sekitar.

Baca juga  Satlantas Polres Pulang Pisau Gencarkan Himbauan Kamseltibcarlantas

Bhabinkamtibmas Bripda Putu mengingatkan kepada warganya apabila pada saat membakar cukup hanya membakar lahan seperlunya sesuai ukuran dan tempat yang ingin dibakar, Bripda Putu juga menyarankan kepada warga apabila sekiranya membakar lahan atau kayu untuk berladang dan berkebun agar tetap dalam pengawasan masing² pemilik ladang, ” Ucap Bhabinkamtibmas Bripda Putu kepada warganya

Baca juga  Babinsa Koramil 15/Klirong Jalin Komsos Dengan Petugas PLKB

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K melalui Kasat Binmas Polres Pulang Pisau Iptu Laaser Kristovor, S.H. mengatakan kegiatan sosialisasi tersebut dilakukan guna meminimalisir Kebakaran Hutan Dan Lahan ( KARHUTLAH ) yang bisa berdampak vatal Di lingkungan warga terkusunya di wilayah Kecamatan Pandih Batu,” tutup Iptu Laaser Kristovor, S.H.

Share :

Baca Juga

Artikel

Djoko: Jadikan Prioritas Utama Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi

Artikel

Jelang Hari Bhayangkara Ke-78, Bhayangkari Pulang Pisau Ikuti Bakti Kesehatan Donor Darah

Uncategorized

Pengunjung Pasar Jadi Sasaran Kegiatan Patroli Sosialisasi Larangan Karhutla

Artikel

Dana Sekira Rp.500 Juta Proyek Drainase dan Pendistrian Jalan Sultan Agung

Uncategorized

Laksanakan giat binluh Kanit binkamsa sambangi Satpam Kantor Depag

Uncategorized

Personel Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan

Uncategorized

Pastikan aman pada pemukiman penduduk sat samapta lakukan pengecekan secara berkala

Uncategorized

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau dengan sasaran anak anak dan remaja Desa Belanti