Home / Uncategorized

Jumat, 14 April 2023 - 21:19 WIB

Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Monitoring Pembagian Paket Sembako Gratis

Polresta Palangka Raya – Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Polsek Pahandut Polresta Palangkaraya , Polda Kalteng Aipda Van Royen Monitoring pembagian Paket Sembako gratis dari Kajati Provinsi Kalteng untuk warga Lansia dan tidak mampu diKantor Kelurahan Langkai.

Kapolsek Pahandut Kompol Saipul Anwar,S.H., melalui Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Aipda Van Royen tujuan monitoring ini adalah untuk berikan rasa aman kepada warga yang hadir dengan adanya kehadiran anggota Polri.

Baca juga  Satbrimob Polda Kalbar laksanakan Apel Kesiapsiagaan Power On Hand Kapolda menjelang pelaksanaan pemilu 2024

“ Tujuan kami adalah untuk menjalin kerjasama antara bhabinkamtibmas dengan warga binaan sehingga keberadaan bhabinkamtibmas bisa dirasakan oleh warga dan dapat mengoptimalkan pelayanan kepolisian terhadap seluruh lapisan warga masyarakat serta mewujudkan kehadiran polisi ditengah tengah masyarakat,”jelasnya, Jumat (14/04/2023) pagi.

Baca juga  Sambangi Warga Masyarakat, Personel Polsek Maliku Sampaikan Himbauan Kamtibmas

Selama kegiatan tersebut berlangsung, sitkamtibmas berjalan aman dan lancar. (Tc)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Antisipasi terjadinya Begal Satsamapta laks Patroli Perintis Presisi

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Bagikan Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengendara

Uncategorized

Dekatkan Pelayanan Masyarakat kini Mobil Pos Polisi Keliling Hadir di Pulpis.

BERITA UTAMA

Ashelfine : Peristiwa Penghancuran Rumah Singgah Bung Karno di Padang Jadi Bahan Renungan Untuk Semua Pihak

Artikel

Personil Satbinmas tingkatkan sosialisasi nomor call center Polisi dan aplikasi pelayanan pengaduan Polres Pulpis melalui mobil Pos Polisi keliling

Artikel

Personel Kodim 1009/Tanah Laut Dampingi Tim SID Poltek Banjarmasin Meninjau Lokasi Opla Di Desa Bawah Layung

Uncategorized

Edukasi Pelajar, Polwan Polres Pulang Pisau Goes to School

Uncategorized

Memberikan Rasa Aman, Personil Polsek Maliku Laksanakan Patroli Malam di Seputaran Wilkum Polsek Maliku