Home / Uncategorized

Kamis, 30 Mei 2024 - 18:05 WIB

Bhabinkamtibmas laksanakan Himbauan cegah Karhutla kepada masyarakat

 

Pulang Pisau – Kamis (30/05/2024), Pagi, Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Polres Pulang Pisau Polda Kalteng Bripka Wayan melaksanakan Himbauan Karhutla di Desa Kanamit.

Dalam kegiatan ini Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan-pesan kamtibmas dan Himbauan terkait pencegahan Kebakaran Hutan dan lahan, terkait Bahaya Karhutla masyarakat harus benar-benar paham dampak yang diakibatkan seperti kesehatan, transfortasi dan perekonomian

Baca juga  Tingkatkan Kegiatan Patroli, Polsek Maliku Laksanakan Monitoring Sitkamtibmas Komplek Pertokoan

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan himbauan karhutla merupakan kegiatan Rutin Bhabinkamtibmas, dalam kegiatan tersebut selain menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kami juga memprioritaskan untuk penyampaian pencegahan karhutla sesuai dengan program Kapolda Kalteng yaitu Penanggulangan Karhutla

Baca juga  Peduli Warga Binaan, Bhabinkamtibmas Polsek Bukit Batu Sambangi Lansia yang Tinggal Seorang Diri

Kapolsek menambahkan kegiatan ini kita laksanakan secara konsisten, dari pencegahan yaitu dengan sosialisasi, Himbauan, pemasangan spanduk larangan Karhutla, pengecekan alat-alat pemadam kemudian pengecekan embung, sekat kanal dan sumur bor di Desa-desa selain itu kami juga bekerjasama dan bersinergi dengan TNI, BPBD dan MPA yang ada di Desa tutupnya

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Maliku Sampaikan Himbauan Kamtibmas Dalam Kegiatan Patroli Malam.

Artikel

Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Turut Bantu Masyarakat dalam Musibah Tanah Longsor

Uncategorized

Jaga Kamtibmas Anggota Satpolairud Laksanakan Kegiatan Patroli Perairan

Artikel

Polres Pulpis Gelar Patroli Cipta Kondisi, Antisipasi Gangguan Kamtibmas Jelang Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Pulang Pisau

Uncategorized

Ini yang di lakukan Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Maklumat Kapolda Kalteng Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan

Uncategorized

Personel Sat Samapta Laksanakan Giat Rawan Pagi

Artikel

Bawaslu Sampang Ngotot dengan Tindakan Sangat Lucu Panggil panggil Kades dan Pj Kades

Artikel

Kapolres Ngawi Tegaskan Netralitas Polri dan PNPP dalam Pilkada 2024