Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / NEWS / POLRI / Tag / TargetNews.id

Senin, 7 Agustus 2023 - 22:50 WIB

Bhabinkamtibmas Langkai Dampingi Pengobatan Gratis Korban Kebakaran Flamboyan

Polresta Palangka Raya – Bhabinkamtibmas Polsek Pahandut, Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng, Aipda Van Royen mendampingi kegiatan Bhakti Sosial pemeriksaan kesehatan dan pengobatan gratis yang digelar oleh Rumah Sakit Bhayangkara Polda Kalimantan Tengah, Senin (7/8/2023) mulai Pukul 10.00 WIB.

Kegiatan Bhakti Sosial Kesehatan yang berlangsung di GOR Sanaman Mantikei di bilangan Jalan Wahidin Sudirohusodo yang menjadi Posko Terpadu bagi warga korban kebakaran tersebut dipimpin langung oleh Kepala Rs. Bhayangkara Kompol Dr.Anton Sudarto beserta sejumlah Dokter dan tenaga kesehatan (Nakes) RS Bhayangkara.

Baca juga  Sat Lantas Polres Pulang Pisau Patroli Daerah Rawan Laka Lantas

“Dalam pelaksanaan kegiatan tersebut Nakes dari RS Bhayangkara melakukan pemeriksaan kesehatan serta pengobatan gratis bagi sejumlah warga khususnya anak-anak dan Lansia korban bencana kebakaran,” beber Van Royen.

Baca juga  Dua Orang Saksi Sebut, Tidak Mungkin Lenny Yahya Terlantar, Keluarganya Kaya, Pasti Ditolong

Dirinya menambahkan, selain untuk memberikan rasa aman kehadirannya dilokasi kegiatan juga bertujuan untuk menjalin silaturrahmi dengan warga binaan sehingga keberadaan Bhabinkamtibmas bisa dirasakan oleh warga serta mengoptimalkan pelayanan Kepolisian. (b1b)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Selama Ramadhan, Polsek Rowosari Gencarkan Operasi Pekat

BERITA UTAMA

Cegah Karhutla, Bhabinkamtibmas Kelurahan Petuk Katimpun Pasang Spanduk Imbauan Larangan Karhutla

Artikel

Personel Satlantas Polres Pulang Pisau Berikan Teguran Humanis Ke Pengendara Sepeda Motor Yang tidak Gunakan Helm SNI

Artikel

BPKK PKS Kota Tegal Gelar Seminar Kesehatan Mental

BERITA UTAMA

Polres Tegal Kota Gelar Bersih-Bersih Tempat Ibadah dan Makam Mbah Panggung

BERITA UTAMA

BRIGIF 4 MAR/BS MELEPAS SATGAS PAMTAS MOBILE RI-PNG TA. 2023

BERITA UTAMA

CEGAH TERJADINYA KEBOCORAN DOKUMEN/INFORMASI DAN BEREDARNYA DOKUMEN RAHASIA TNI AL/MARINIR Edisi No. 02/III/2023/Dispen

BERITA UTAMA

Babinsa dan Tim SIBAT Desa Salama melaksanakan penanaman pohon cemara laut sebanyak 300 pohon di dusun Tempode