Home / Uncategorized

Minggu, 14 Mei 2023 - 22:37 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Bukit Batu Sosialisasikan Pencegahan Karhutla

Polresta Palangka Raya – Personel Polsek Bukit Batu, Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng terus berupaya mencegah dan meminimalisir potensi terjadinya kebakaran hutan dan lahan (Karhutla).

Upaya tersebut diwujudkan dengan terus menggiatkan patroli sambang serta mensosialisasikan larangan membersihkan lahan maupun pekarangan dengan cara membakar karena hal tersebut berpotensi menyebabkan terjadinya Karhutla.

Baca juga  Bandit Motor Minimarket Berhasil Dibekuk Tim Anti Bandit Polsek Lakarsantri

Sebagaimana yang dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas Kelurahan Kanarakan Polsek Bukit Batu Polresta Palangka Raya Bripka Agung Trisudiono, Minggu (14/5/2023) siang sembari berpatroli di Jalan Tjilik Riwut Km. 38 Kota Palangka Raya.

Agung juga mengajak warga untuk berperan aktif mencegah terjadinya Karhutla dengan melaporkan segera ke Kepolisian terdekat apabila mengetahui adanya oknum yang sengaja melakukan pembakaran lahan.

Baca juga  Cegah Aksi Kriminalitas, Sat Samapta Polres Pulang Pisau Tingkatkan Patroli Pasar

“Kami juga menjelaskan bahaya kabut asap yang ditimbulkan akibat Karhutla serta ancaman pidana penjara dan denda bagi oknum yang sengaja membakar lahan hingga mengakibatkan kebakaran hutan yang luas,” pungkasnya. (b1b)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Ratusan Personel Kawal dan Amankan Penyampaian Aspirasi Para Nelayan Kota Tegal

Uncategorized

Patroli gabungan Polsek Sebangau Kuala dan stakeholder terkait cegah karhutla.

Uncategorized

Danramil 08/Alian Beri Ucapan Selamat Polsek

Uncategorized

Apa yang di lakukan Sat Binmas Polres Pulpis dengan mobil Pos Polisi Kelilingnya, lihat disini.

Uncategorized

Petugas Piket Polsek Maliku Sampaikan Himbauan Kamtibmas untuk Warga Masyarakat

Artikel

Bhabinkamtibmas Food Estate Sambangi Warga sekaligus Sisipkan Pesan Kamtibmas

Artikel

Sosialisasi Ops Keselamatan Telabang 2025, Sat Lantas Polres Pulang Pisau

Uncategorized

Anggota Satpolairud Sambangi Masyarakat Pesisir Ajak Tidak buang Sampah Kesungai