Home / Uncategorized

Rabu, 3 Mei 2023 - 16:48 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Kuala Himbau Warga Agar Tidak Membakar Hutan

 

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Kahayan Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan sambang dan Himbauan pencegahan Karhutla,sebagai upaya pencegahan terjadinya karhutla di kecamatan Kahayan kuala Kabupaten Pulang Pisau Provinsi Kalimantan Tengah, Rabu(03/05/2023 )

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita., S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Kuala Iptu Gendut Prasetyo.,S.H menyampaikan Pencegahan Karhutla di laksanakan sejak dini, ini merupakan upaya pencegahan yang dilaksanakan sehingga masyarakat benar-benar paham dampak yang di akibatkan oleh karhutla, kegiatan yang dilakukan yaitu memberikan edukasi, Himbauan tentang Sanksi Pidana terhadap pembakaran Hutan dan atau lahan kepada masyarakat.

Baca juga  Ribuan Masyarakat Menyambut Kebebasan Klebun Pantura Kades Ketapang Ketapang Daya

Pencegahan Karhutla kami tingkatkan di Desa yang rawan Karhutla, selain itu kami turun langsung ke lapangan up memberikan edukasi sehingga masyarakat benar-benar paham dampak yang di akibatkan oleh asap karhutla.

Baca juga  Datangi Masyarakat dan Ajak Masyarakat Untuk Jaga Kamtibmas, Itulah yang di Sampaikan Petugas Patroli Sat Samapta

Kami terus memberikan imbauan humanis, mengedukasi kepada kita semua agar masyarakat paham dan mengerti dampak akibat kebakaran hutan dan lahan

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Personel Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan.

BERITA UTAMA

Anak-anak TK Nurul Hidayah Kunjungi Makodim Brebes

Artikel

Polres, Kediri Kota Beri Hadiah Helm SNI untuk Pengendara Roda Dua di Ops Keselamatan Semeru 2025

Uncategorized

Sampaikan Larangan Karhutla Kepada Warga Masyarakat

Uncategorized

Rahmi Amalia Rilis Lagu Beri Jeda

Artikel

PT. Hitakara Lapor Ke Bareskrim, Kuasa Hukum Pemohon PKPU Akan Disidang di PN Surabaya

Uncategorized

Parking Walking Talking merupakan cara Patroli personel sat samapta ajak Masyarakat untuk jaga Kamtibmas

BERITA UTAMA

Prajurit Wijayakusuma Ikuti Virtual Launching ETWP AD Kasad