Home / Uncategorized

Selasa, 21 Maret 2023 - 18:44 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sambang Ke Masyarakat Sosialisasikan Kartu Dumas Presisi

 

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng laksanakan kegiatan Sosialisasi Kartu Pengaduan Masyarakat Presisi bhabinkamtibmas. Kegiatan Sosialisasi tersebut yaitu dengan langsung mendatangi Masyarakat yang ada di, Kecamatan Maliku, Kabupaten Pulang Pisau, Kalteng, Selasa (21/03/2023) pagi.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H. menyampaikan, kegiatan ini merupakan salah satu upaya dari Bhabinkamtibmas Polsek Maliku dalam memperkenalkan Trobosan atau Inovasi teranyar Polri yaitu Kartu Pengaduan Masyarakat yang dimana kartu pengaduan Masyarakat tersebut dapat di akses melalui Hand Phone langsung sehingga memudahkan Masyarakat untuk menyampaikan laporan, pengaduan ataupun keluhannya kepada Polri dimanapun Masyarakat berada

Baca juga  Kajati Jatim Mia Amiati: 5 Hikmah Dalam Peringati Maulid Nabi Muhammad 12 Robiul Awal 1446H/2024

“Dumas Presisi ini sendiri dirancang khusus agar memudahkan Masyarakat dalam hal pengaduan ataupun pelaporan kepada Polri sehingga dengan adanya aplikasi ini diharapkan Masyarakat selalu merasa dekat dengan Polri dan tidak sungkan untuk menyampaikan keluhan ataupun informasi yang penting kepada Polri” ungkap Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Artikel

HUT Bhayangkara ke-78 Polres Kendal Olahraga Bersama, Bukti Hubungan TNI-Polri Makin Solid

Artikel

Personel Sat Samapta laksanakan giat Pengamanan dan Pengaturan di masjid

Artikel

KEBUDAYAAN SENI NUSANTARA ( PSN ) DEKLARASI KAMPANYE DAMAI

BERITA UTAMA

Urip Himbau Masyarakat Bayar Zakat Lewat Baznas

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Aiptu Tutut Ari Bowo Melaksanakan Patroli dan Sambang DDS di Kel. Pahandut Seberang -Polresta Palangka Raya-

Uncategorized

Antisipasi Musim Panas, Anggota Satpolairud Berikan Himbauan Larangan Karhutla

BERITA UTAMA

Komandan Pasmar 2 Dampingi Irjen TNI Meninjau BTP PPRC TNI

Uncategorized

Sambangi warga binaan bhabinkamtibmas desa Sanggang langsung tatap muka dengan warga nya