Home / Uncategorized

Kamis, 6 April 2023 - 17:16 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sambangi Warganya dilahan Perkebunan

 

Polres Pulang Pisau – Personel Bhabinkamtibmas Desa Garantung Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Brigpol I Putu Tirta Perteka melaksanakan sosialisasi tentang larangan Karhutla kepada warga desa binaannya, Kamis (06/04/2023) pagi.

Menyambangi warga desa binaannya dilahan perkebunan, Bhabinkamtibmas menyampaikan himbauan untuk bersama cegah terjadinya karhutla, selain itu kepada warga desa binaannya juga disampaikan terkait himbauan larangan serta sanksi terhadap pelaku pembakaran hutan dan lahan

Baca juga  Jaga Kindusifitas, Satsamapta Polresta Palangka Raya Sambangi Kantor KPU Kalteng

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H., menyampaikan, mencegah terjadinya karhutla merupakan tanggungjawab kita bersama, semoga saja tidak terjadi karhutla karena asap karhutla banyak membawa dampak negatif

Baca juga  Sinergitas TNI Polri, Gelar Olahraga Bersama Meriahkan Hari Bhayangkara ke-78

“Mencegah sejak dini terjadinya Karhutla saat memasuki musim kemarau kami harapkan mampu untuk mencegah terjadinya bencana Karhutla”, tutup Kapolsek Maliku Iptu Laaser.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Patroli terus di giatkan untuk antisipasi tindak kejahatan pada Obyek Vital dan sekitarnya

BERITA UTAMA

Tingkatkan Giat Patroli Objek Vital dengan sasaran SPBU Personil Polsek Jabiren Raya Patroli Antisipasi antrian pembeli BBM bersubsidi

Uncategorized

Antisipasi Tindak Kejahatan Malam Hari, Polsek Kahayan Kuala Rutin Laksanakan Patroli KRYD

Artikel

Dandim 1208/Sambas Dampingi Danrem 121/Abw Dalam Rangka Penutupan Jelajah Perbatasan RI/Malaysia Tahun 2024.

Uncategorized

Sampaikan Larangan Karhutla Kepada Masyarakat Oleh personil Polsek Kahayan Tengah

Artikel

RSUD LASINRANG KABUPATEN PINRANG PERLU PERHATIAN KHUSUS DARI PEMERINTAH PUSAT

BERITA UTAMA

Jumat Curhat, Kasat Resnarkoba Polres Kendal Dengarkan Aspirasi Driver Ojek Online

Uncategorized

Personil Polsek Pandih batu Lakukan Patroli malam Guna Cegah Kriminalitas