Home / Uncategorized

Kamis, 6 April 2023 - 17:16 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sambangi Warganya dilahan Perkebunan

 

Polres Pulang Pisau – Personel Bhabinkamtibmas Desa Garantung Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Brigpol I Putu Tirta Perteka melaksanakan sosialisasi tentang larangan Karhutla kepada warga desa binaannya, Kamis (06/04/2023) pagi.

Menyambangi warga desa binaannya dilahan perkebunan, Bhabinkamtibmas menyampaikan himbauan untuk bersama cegah terjadinya karhutla, selain itu kepada warga desa binaannya juga disampaikan terkait himbauan larangan serta sanksi terhadap pelaku pembakaran hutan dan lahan

Baca juga  Melalui Patroli Rutin, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H., menyampaikan, mencegah terjadinya karhutla merupakan tanggungjawab kita bersama, semoga saja tidak terjadi karhutla karena asap karhutla banyak membawa dampak negatif

Baca juga  Persit Ranting 20 Koramil 19/ Kuwarasan Gelar Pertemuan Rutin Awal Tahun 2023

“Mencegah sejak dini terjadinya Karhutla saat memasuki musim kemarau kami harapkan mampu untuk mencegah terjadinya bencana Karhutla”, tutup Kapolsek Maliku Iptu Laaser.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Bukit Batu Dampingi Penggeledahan Kamar Hunian WBP Lapas Perempuan Kelas IIA

BERITA UTAMA

Danramil 19/ Kuwarasan Dan Babinsa Harjodowo Hadiri Peringatan Isro Mi’raj Nabi Muhammad SAW di Masjid Nuurul Hudha

Artikel

Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 407/PK Melaksanakan Pelayanan Kesehatan Untuk Masyarakat Perbatasan Papua Barat

Uncategorized

Cegah Lakalantas, Personil Polsek Kuntodarussalam Patroli Daerah Rawan Laka

BERITA UTAMA

Usai Serah Terima, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Kontrol Kondisi 59 Tahanan

BERITA UTAMA

Polsek Sabangau Kembali Pam Operasi Pasar Sembako Murah

Uncategorized

Antisipasi terjadinya Begal Satsamapta laks Patroli Perintis Presisi

Artikel

Kesigapan Satlantas Polres Batu, Ketiga Terduga Pencuri Baju Tertangkap