Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Senin, 19 Februari 2024 - 18:45 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Penyuluhan TPPO Agar Warga Masyarakat Waspada.

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Penyuluhan TPPO Agar Warga Masyarakat Waspada.

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Penyuluhan TPPO Agar Warga Masyarakat Waspada.

 

Polres Pulang Pisau – melaksanakan kegiatan sambang di desa binaannya, Personel Bhabinkamtibmas Desa Kanamit Jaya, Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Brigpol Septiadi Putra, S.Sos.,

melaksanakan kegiatan penyuluhan tindak pidana perdagangan orang (TPPO) dalam rangka menjaga serta memelihara kamtibmas dalam keadaan kondusif, Minggu (18/02/2024) Pagi

Bhabinkamtibmas menyampaikan imbauan kepada masyarakat untuk tidak tergiur bekerja di luar negeri,

jika harus bekerja diluar negeri upaya kan ikut agen resmi milik pemerintah, selain itu juga disampaikan agar mengawasi putra putri nya agar tidak menjadi korban prostitusi online.

Baca juga  DANYONMARHANLAN XIV SORONG MENGIKUTI RAPAT KOORDINASI TEKNIS DPMPT KABUPATEN/KOTA SE-PROVINSI PAPUA BARAT DAYA TAHUN 2023

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan,

faktor penyebab terjadinya tindak pidana perdagangan orang adalah faktor kesempatan, ekonomi, pendidikan dan sosial budaya,

faktor ekonomi dan pendidikan adalah faktor terbesar penyebab terjadinya tindak pidana perdagangan orang,

TPPO adalah kejahatan trans nasional serta kejahatan serius terhadap kemanusiaan dengan memanfaatkan sindikat,

unsur tindak pidana perdagangan orang ada tiga yaitu unsur proses, cara dan eksploitasi, jika ketiganya terpenuhi maka bisa

Baca juga  Bhabinkamtibmas Food Estate Desa Sanggang Polsek Pandih Batu Bripka Oktobery Sambangi warga binaan

dikategorikan sebagai perdagangan orang, berdasarkan Pasal 1 ayat 1 Undang Undang Nomor 21 Tahun 2007 Tentang Tindak Pidana Perdagangan Orang,

“Melalui kegiatan penyuluhan ini kami berharap masyarakat lebih berhati-hati untuk memilih tempat kerja,

masyarakat tidak mudah tergiur untuk bekerja di luar negeri dan memilih lebih baik bekerja di dalam negeri,

masyarakat lebih ketat mengawasi putra putri nya untuk mencegah terlibat dalam prostitusi online”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.bib

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Dadang: Melalui Tegal Berdzikir Semoga Do’a Kita Semua Dikabulkan

Artikel

Satreskrim Polres Sekadau Amankan Dua Pelaku Penipuan dan Penggelapan Motor Honda Scoopy

BERITA UTAMA

Dimana Mana Terjadi Penipu WA Kuras Rekening, Kominfo Beberkan Modusnya

Artikel

Dukung Kemajuan Pendidikan Wilayah, Anggota Koramil 07/Tlk Dampingi Bupati Resmikan Gedung Sekolah SMPN 4 Teluk Kremat.

Artikel

Tersangka Pembunuhan Santriwati Ditangkap, Polres Kendal Ungkap Motif Pelaku

Artikel

Rutinitas Personil polsek Kahayan kuala melaksanakan serah terima piket penjagaan mako polsek Kahayan kuala

Artikel

Pastikan Sidang Pleno PPK Berjalan Aman, Dandim Surabaya Utara Patroli Tinjau Pengamanan di Sejumlah PPK

Artikel

Personil Polsek Pandih Batu sosialisasi Larangan adanya Pungutan Liar