Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Jumat, 8 Maret 2024 - 16:59 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Penyuluhan TPPO di desa Binaannya

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Penyuluhan TPPO di desa Binaannya

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Penyuluhan TPPO di desa Binaannya

 

Polres Pulang Pisau – Bripka Nafiandi, S.H., Personel Bhabinkamtibmas Desa Tahai Jaya, Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan upaya pencegahan terjadinya tindak pidana

perdagangan orang dengan menyambangi Desa binaannya untuk menyampaikan penyuluhan terkait tindak pidana perdagangan orang (TPPO), Jumat (08/03/2024) Pagi

banyak faktor yang menyebabkan terjadinya human trafficking ini, salah satunya yaitu ketidaktahuan masyarakat informasi perdagangan manusia ini,

Baca juga  Dengan Rutin Sambang Bhabinkamtibmas Food Estate Sampaikan Pesan Kamtibmas

tindak pidana perdagangan orang (TPPO) biasanya menggunakan kekerasan, penipuan, atau paksaan untuk mengendalikan orang lain dengan tujuan (untuk) melakukan tindakan komersialisasi seks atau meminta tenaga kerja atau layanan yang bertentangan dengan keinginannya.

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, perlindungan korban tindak pidana perdagangan orang (TPPO)

untuk memenuhi semua hak-hak dari korban, pelaku harus membayar semua kerugian yang dialami oleh korban terutama ganti rugi materil berupa pembayaran restitusi dan kompensasi hingga ganti rugi fisik mental psikis korban dengan proses rehabilitasi,

Baca juga  Berlangsung Meriah, Mendagri Resmi Buka Retret Pembekalan Kepala Daerah 2025 di Lembah Tidar Akmil Magelang

“Besar harapan kami melalui kegiatan penyuluhan ini, warga masyarakat bisa lebih waspada dan tidak menjadi korban tindak pidana perdagangan orang (TPPO)”, tegas Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Menjelang Musim Kemarau Sampaikan Larangan Karhutla Oleh Kanit Samapta Polsek Kahayan Tengah Kepada Masyarakat kecamatan Kahayan Tengah

Artikel

Kapolres Pasuruan Ikuti Upacara Peringatan HUT TNI Ke-78 Tahun 2023

Artikel

Babinsa Koramil 1612-06/Lembor hadiri pelaksanaan penetapan dan penegasan batas wilayah

BERITA UTAMA

BENTUK KEPEDULIAN KAPOLRES GRESIK ANJANGSA ANGGOTA YANG SAKIT

Artikel

Ikuti Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pemilu 2024, Ini Pesan Dandim 1002/HST

Artikel

Kejati Jatim Terapkan 10 SOP di Cabang Rutan Kelas I Surabaya untuk Tingkatkan Efisiensi dan Akuntabilitas

Artikel

Permudah Komunikasi Bhabinkamtibmas Bagikan Kartu Nama untuk Warga

BERITA UTAMA

Kesiapan Menghadapi Pemilu Serentak Tahun 2024, Polres Pulang Pisau Simulasikan Sispamkota