Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Selasa, 15 Juli 2025 - 18:18 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Nomor Call Center Polsek Maliku.

 

Polres Pulang Pisau – Personel Bhabinkamtibmas Desa Kanamit Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Aipda I Wayan Dwi Antara, S.Sos., sampaikan kegiatan sosialisasi di desa binaannya dalam rangka harkamtibmas di wilkum Polsek Maliku tetap kondusif, Selasa (15/07/2025) pagi.

Bhabinkamtibmas menyampaikan himbauan kamtibmas untuk selalu waspada terhadap potensi gangguan kamtibmas, selanjutnya Bhabinkamtibmas memberikan nomor Call center Polsek Maliku yang dapat dihubungi sebagai langkah mempermudah penyampaian informasi

Baca juga  Satresnarkoba Polrestabes Surabaya amankan tersangka pengedar Narkotika jenis sabu sebanyak 7,591 Gram

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Iqbal Sengaji, S.I.K.,M.Si., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, menjaga sitkamtibmas merupakan tugas pokok kami, kami ingin memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat, dengan kehadiran POLRI semoga segala bentuk ancamanan gangguan kamtibmas dapat diminimalisir

Baca juga  Asik nya Pasangan Suami Istri Mengedarkan Jenis Obat Obatan Keras Pil Koplo

“dengan pelaksanaan sambang kami harap dapat menghilangkan kesempatan bagi oknum-oknum yang ingin melakukan tindakan yang dapat mengganggu setabilitas kamtibmas”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Artikel

Asosiasi Petinggi Lurah (APEL), Klarifikasi Bapenda Naiknya Pajak Capai 700 Persen

Uncategorized

Jaga Kamtibmas di Pasar Kahayan, Patmor Samapta Polresta Lakukan Ini

Uncategorized

Personel Polsek Maliku Sosialisasi Kepada Masyarakat Kecamatan Maliku

BERITA UTAMA

Bank Prima Master Mendapatkan Peringatan Keras Debitur, Ini Alasannya.!

Artikel

Kompolnas Apresiasi Progresif, Polri dalam Penanganan Kasus Oknum Polisi pada Event DWP

Artikel

Asops Danpasmar 3 Dampingi Pj Sekda Papua Barat Daya, Tinjau Pos Pengamanan Natal Dan Tahun Baru

Artikel

Ps. Danramil 08/Alian Tunjuk Babinsa Kaliputih Kawal PBJ Desa

BERITA UTAMA

PRAJURIT “YAMAN ANIM” YONMARHANLAN XI MERAUKE PASMAR 3 LAKSANAKAN ZIARAH TABUR BUNGA DALAM RANGKA HUT KE-5 PASMAR 3