Home / Uncategorized

Rabu, 30 Oktober 2024 - 17:37 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu melaksanakan patroli malam diKec. Pandih Batu

 

Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng – Ciptakan situasi yang aman dan kondusif, personel Polsek Pandih Batu Polres Pulang melaksanakan kegiatan Patroli malam yang berada di Wilayah hukum Polsek setempat yaitu dengan sasaran Toko Sembako dan Rumah Warga Kecamatan Pandih Batu, Selasa, (29/10/2024) malam.

Kapolres Pulang Pisau, AKBP. Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Pandih Batu Iptu Sutarman
mengatakan kegiatan patroli malam ketempat toko sembako Bangunan Perkantoran, Sekolahan, Masjid / Mushola, yang ada diwilayah Hukum Polsek Pandih Batu.

Baca juga  Antisipasi Terjadinya Tindak Pidana Polsek Maliku Patroli Malam.

“Selain giat pengamanan yang sudah kita gelar di masing-masing Obvit, kita juga tingkatkan patroli dalam rangka mewujudkan Kamtibmas yang aman dan kondusif,” kata Kapolsek.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Desa Tanjung Taruna Bripka Oktobery kembali laksanakan Sosialisasi Tentang Larangan Membakar Hutan dan Lahan

Dalam patroli tersebut, pihaknya menjalin komunikasi humanis kepada masyarakat dengan melakukan koordinasi dan asistensi di areal lingkungan obvit yang menjadi wilayah tempat tinggal mereka.

“Kesempatan itu, juga dimanfaatkan personel untuk membangun koordinasi bila ada ancaman gangguan Kamtibmas, diharapkan agar segera menghubungi nomor pelayanan Kepolisian atau melapor ke kantor Polisi terdekat,” tambah Kapolsek

Share :

Baca Juga

Artikel

Pangdam Tanjungpura Pimpin Sertijab Asops Kasdam XII/Tpr

Artikel

DPRD Tulungagung Gelar Paripurna Penyampaian Ranperda Tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2023 Di Ruang Graha wicaksana

Artikel

Warga sampang Berasil Menggagalkan Pencuri Saat Beraksi Di Pasar Batulenger

Uncategorized

Beri semangat dan juga himbauan Kamtibmas kepada petugas Satkamling, saat pelaksanaan Patroli Presisi

Artikel

Danramil 08/Alian Pimpin Prajuritnya Untuk Lebih Profesional

Artikel

Pemkot akan Manfaatkan Maksimal Hak Akses Data Regsosek untuk Pembangunan

Uncategorized

Polsek Maliku Melaksanakan Patroli Terpadu Monitoring Situasi didaerah Rawan Karhutla

Artikel

Kodim HST Gelar Apel Kesiapan Perbantuan